Berita , D.I Yogyakarta , Pilihan Editor

Jadwal Festival Van Der Wijck 2022, Ada Kesenian Tari Hingga Pasar Rakyat Apung

profile picture Admin
Admin
Jadwal Festival Van Der Wijck 2022, Ada Kesenian Tari Hingga Pasar Rakyat Apung
Jadwal Festival Van Der Wijck 2022, Ada Kesenian Tari Hingga Pasar Rakyat Apung
15.00 WIB : Umbul donga
19.00 WIB : Gelar seni tradisi Selawat Pitutur
2. Sabtu, 19 Maret 2022
06.00 WIB : Van Der Wijck Walk
09.00 WIB : Pembukaan Festival, Kirab adat memetri buk renteng (IKJ Sekar Pangawikan dan Masyarakat Banyurejo), Pergelaran Seni Pertunjukan, Pasar Buk Renteng, Worskhop, Pameran Fotografi Smile of Van Der Wijck, Sarasehan.
BACA JUGA : Harga Tiket dan Line Up Sementara Prambanan Jazz Festival 2022 Sudah diumumkan, Cek Disini!

Apa saja isi acara Festival Van Der Wijck 2022?

Dilansir dari akun Instagram resmi Festival Van Der Wijck @vanderwijck.fest, Pasar Buk Renteng akan menjadi pasar apung di mana pengunjung bisa belanja produk-produk lokal Sleman. Pasar akan dibuka mulai pukul 06.00 WIB sampai 17.00 WIB.
Kemudian dari jadwal acara kegiatan Festival Van Der Wijck 2022, akan diadakan talkshow dengan judul Van Der Wijck Destinasi Wisata Berbasis Creative Heritage. Talkshow akan diisi oleh Wahjudi Djaja, Dr. Maria Tri Widayati, dan Heru Mataya.
Grup musik etnik Kemlaka juga dijadwalkan akan mengisi acara Festival Van Der Wijck, yang akan membawakan musik dengan perpaduan instrumen tradisional dan modern.
Festival Van Der Wijck juga akan menyajikan pergelaran seni tari. Kelompok tari yang akan tampil adalah Sanggar Lestari Budaya, Komunitas Perempuan Berkebaya Jogja, Hasta Maheswari Jogja, dan Sanggar Satrio Art Magelang.
Selain seni tari, jadwal Festival Van Der Wijck 2022 akan diisi dengan kesenian tradisional lainnya. Kesenian Tirta Hanuraga & Golek Ayun Ayun, Badui, Jathilan, Karawitan, dan Bregodo akan ditampilkan oleh warga lokal.
Itulah rangkaian dan jadwal Festival Van Der Wijck 2022 yang bisa dikunjungi langsung untuk liburan akhir pekan. Rangkaian acara juga bisa ditonton secara online melalui kanal YouTube SlemanTV. **** (Kontributor: Dyah Ayu Purwirasari)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Senin, 06 Mei 2024 22:06 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Senin, 06 Mei 2024 21:35 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Senin, 06 Mei 2024 20:55 WIB
Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 20:44 WIB
Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 19:26 WIB
Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Senin, 06 Mei 2024 19:22 WIB
Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Senin, 06 Mei 2024 18:21 WIB
Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Senin, 06 Mei 2024 18:09 WIB
Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB
Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Punya Gelar Kehormatan, Bupati Bantul: Suharsono Layak Disemayamkan di Taman Makam Pahlawan

Senin, 06 Mei 2024 17:02 WIB