Gaya Hidup , Wisata , Kuliner , Pilihan Editor

Wajib dikunjungi! 6 Rekomendasi Tempat Makan di Jogja dengan Nuansa Alam

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
6 Rekomendasi Tempat Makan di Jogja dengan Nuansa Alam
Ada banyak tempat makan di Jogja dengan nuansa alam dengan view bagus yang cocok untuk healing. Berikut rekomendasi tempat makan di Jogja:

HARIANE – Ada sejumlah rekomendasi tempat makan di Jogja dengan nuansa alam dengan view yang bagus dan cocok untuk mengisi waktu liburan bersama keluarga, pasangan atau teman-teman.

Rekomendasi tempat makan di Jogja dengan nuansa alam banyak dicari karena Jogja memang juga terkenal dengan pemandangan alamnya yang indah dan cocok untuk healing sehingga menarik banyak wisatawan.

Berikut 6 rekomendasi tempat makan di Jogja dengan nuansa alam yang cocok untuk healing, antara lain :

1. Geblek Pari Nanggulan, Kulon Progo

Tempat makan di Jogja dengan nuansa alam
CTempat Makan Nuansa Alam di Yogyakarta, Geblek Pari Nanggulan (Foto:Instagram/@geblekpari)aption

Tempat makan di Jogja ini mengambil konsep pemandangan sawah dan nuansa pedesaan, Geblek Pari Nanggulan berhasil mendatangkan banyak pelanggan.

Lokasi yang terletak di Desa Kembang, Nanggulan, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta cocok untuk dikunjungi bersama keluarga dan orang tersayang.

Warung Geblek Pari Nanggulan ini buka pada pukul 08.00 – 20.00 WIB hari Senin – Jumat sedangkan pada hari Sabtu-Minggu pada pukul 07.00 – 20.00 WIB.

Tempat ini juga menyajikan reservasi yang dipatok dengan biaya Rp. 20.000,00. Menu yang ditawarkan di warung ini yaitu berbagai macam makanan khas pedesaan dengan menggunakan sistem prasmanan yang mana membebaskan pengunjung untuk mengambil sendiri makanan yang akan dipesan. 

2. Kopi Klotok, Kaliurang

Tempat makan di Jogja dengan nuansa alam
Tempat Makan Nuansa Alam di Yogyakarta, Kopi Klotok (Foto:Instagram/@kopiklotok)

Kopi akhir-akhir ini populer di berbagai kalangan. Kopi Klotok menyajikan berbagai macam kopi seperti kopi hitam, kopi susu, kopi tubruk dan berbagai jenis kopi lainnya serta pemandangan sawah cocok dikunjungi bersama keluarga dan teman.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Kamis, 25 April 2024 20:41 WIB
Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB
Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Kamis, 25 April 2024 18:21 WIB
Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Kamis, 25 April 2024 17:29 WIB
Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Kamis, 25 April 2024 17:20 WIB
Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Kamis, 25 April 2024 17:14 WIB
Tegas, Ganjar Pastikan Bakal Berada di Luar Pemerintahan Prabowo-Gibran

Tegas, Ganjar Pastikan Bakal Berada di Luar Pemerintahan Prabowo-Gibran

Kamis, 25 April 2024 17:11 WIB
Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Bangunan Rumah

Kamis, 25 April 2024 09:10 WIB