Berita , Gaya Hidup , Jateng

Jadwal Konser NDX AKA di Blora Gratis! Catat Tanggal dan Lokasi Selengkapnya Di Sini

profile picture Jihan Rohadatul Aisy
Jihan Rohadatul Aisy
Jadwal Konser NDX AKA di Blora Gratis! Catat Tanggal dan Lokasi Selengkapnya Di Sini
Jadwal konser NDX AKA di Blora pada Senin, 30 Oktober 2023. (Foto: Instagram/ndxakatv)

HARIANE – Berikut adalah informasi soal jadwal konser NDX AKA di Blora yang digelar dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-95. 

Masyarakat Blora dan sekitarnya bisa menikmati lagu-lagu ambyar NDX AKA yang juga akan didukung dengan penampilan dari Panantoen Cepu, dan grup tari tradisional Risang Guntur Seto.

Tak perlu bayar mahal karena lagu-lagu NDX AKA bisa dinikmati gratis oleh seluruh pengunjung. Informasi selengkapnya bisa langsung disimak di bawah ini. 

Jadwal NDX AKA di Blora Gratis!

Pelantun lagu Nemen ini akan hadir pada Senin, 30 Oktober 2023 dalam acara persembahan sumpah pemuda dari Blora.

Lokasi konser berlangsung di Lapangan Bina Patra Migas, Jalan Olah Raga No.1, Kampungbaru, Karangboyo, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, Jawa Tengah.

Event Bloda 2023 ini akan dimulai pukul 15.30 WIB hingga selesai tetapi bagi penggemar NDX AKA yang ingin langsung menyaksikan grup pop Jawa ini bisa stand by pukul 19.00 WIB. 

Bagi sobat ambyar cabang Blora wajib catat waktu serta lokasinya agar tidak ketinggalan jadwal konser NDX AKA di Blora secara gratis ini.

Jadwal Konser NDX AKA di Blora Gratis! Catat Tanggal dan Lokasi Selengkapnya Di Sini
Poster konser musik NDX AKA gratis persembahan persembahan sumpah pemuda dari Blora. (Foto: Instagram/ndxakatv)

Selain mengundang NDX AKA untuk memeriahkan panggung rakyat, perayaan Hari Sumpah Pemuda 2023 di Blora juga akan dimeriahkan dengan berbagai macam acara.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025