Berita , Jateng

Jadwal Pemadaman Listrik Cilacap 23 Januari 2024, Berlangsung Beberapa Jam

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
jadwal pemadaman listrik Cilacap
Jadwal pemadaman listrik Cilacap 23 Januari 2024 melanda 2 ULP. (Ilustrasi: Freepik/wirestock)

HARIANE - Humas PLN Cilacap telah membagikan jadwal pemadaman listrik Cilacap untuk tanggal 23 Januari 2024.

Berdasarkan informasi perilisan tersebut, pemadaman listrik pada hari Selasa ini akan melanda beberapa wilayah di ULP Kroya dan Majenang.

Pemadaman dilakukan dalam rangka pemeliharaan jaringan listrik, perabasan pohon serta framing jaringan feeder K5G08 untuk meningkatkan keandalan dan mencegah gangguan secara tiba-tiba terjadi.

Pemadaman direncanakan akan berlangsung Pagi hingga siang hari, sehingga masyarakat yang berada atau tinggal di wilayah terdampak disarankan mempersiapkan terlebih dahulu sebelum listrik padam.

Lokasi Pemadaman Listrik di Cilacap 23 Januari 2024

Berdasarkan informasi yang dirilis oleh PLN UP3 Cilacap bahwa pada Selasa, 23 Januari 2024 beberapa wilayah akan mengalami pemadaman listrik mulai pukul 09.00 WIB.

Pemadaman akan dilangsungkan sekitar 3-4 jam sesuai waktu yang telah ditentukan pada masing-masing ULP

Oleh karena itu, warga yang terdampak dapat mengantisipasi hal-hal terkait kelistrikan pada jam padam yang telah ditentukan.

Sementara itu, terdapat peringatan dari petugas PLN terkait beberapa hal yang harus diperhatikan oleh masyarakat, di antaranya sebagai berikut:

1. Jangan mendirikan bangunan, tiang antena, baliho berdekatan dengan jaringan listrik (jarak aman minimal 2,5 meter dari jaringan listrik).

2. Jangan bermain layang-layang di bawah/ dekat jaringan listrik

3. Jangan melempar/menerbangkan benda asing ke jaringan listrik

Ads Banner

BERITA TERKINI

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025