Berita , Pendidikan

Jadwal Pendaftaran IPDN 2023 Resmi Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar

profile picture Rosita Maela Sari
Rosita Maela Sari
jadwal pendaftaran ipdn 2023
Simak jadwal pendaftaran IPDN 2023 dan rangkaian seleksinya (Foto: SPCP IPDN)

HARIANE - Jadwal pendaftaran IPDN 2023 resmi dibuka pada hari ini Minggu, 2 April 2023 dan akan berakhir pada 30 April 2023.

Tahun ini salah satu sekolah kedinasan di Indonesia, Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) membuka 534 formasi untuk calon praja guna mengisi posisi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan instansi pemerintah.

Para calon mahasiswa baru punya kesempatan selama satu bulan untuk memahami cara daftar IPDN 2023 dan melengkapi semua syarat yang dibutuhkan. 

Hal ini diungkapkan secara tertulis melalui Surat Pengumuman Seleksi Penerimaan Calon Praja IPDN 2023. 

Seleksi ini tidak akan dipungut biaya apapun kecuali pada tahap Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang dikenai biaya sebesar Rp 50.000. 

Jadwal Pendaftaran IPDN 2023, Berikut Serangkaian Seleksi yang Harus Dilalui

jadwal pendaftaran ipdn 2023
Pendaftaran calon praja IPDN tahun ajaran 2023 resmi dibuka. (Foto: Instagram/praja_ipdn_)

Pendaftaran sekolah kedinasan di Indonesia tiap tahunnya selalu memberikan kesempatan yang sama bagi putra/putri Warga Negara Indonesia (WNI) untuk datang melamar.

Seleksi IPDN 2023 dibagi menjadi dua, yaitu seleksi administrasi dan seleksi lanjutan. Berikut ini cara daftar IPDN 2023 yang harus dilalui dalam seleksi administrasi:

1. Pembuatan Akun

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB