Berita , Jabodetabek

Kapal Tenggelam di Kepulauan Seribu, 3 Orang Dinyatakan Hilang

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Kapal Tenggelam di Kepulauan Seribu, 3 Orang Dinyatakan Hilang
Kapal tenggelam di Kepulauan Seribu, DKI Jakarta. (Ilustrasi : Pexels/George Desipris)

HARIANE – Terjadi insiden kapal tenggelam di Kepulauan Seribu, DKI Jakarta pada Sabtu 19 Agustus 2023.

Kapal bermuatan material bangunan dan lima belas orang penumpang itu bertolak dari Pantai Mutiara ke Pulau Sepa sekitar pukul 01.00 WIB dini hari.

Namun begitu sampai di antara perairan Pulau Untung Jawa dan Pulau Pari sekitar pukul 04.00 WIB, KM Dewi Noor I kecelakaan dan tenggelam.

Akibat kejadian tersebut, tiga orang dinyatakan hilang dan satu penumpang lain meninggal dunia. Sedangkan sebelas penumpang lain berhasil dievakuasi tim SAR Gabungan.

“Personil rescue Kantor SAR Jakarta dikerahkan menuju lokasi kejadian untuk melakukan pencarian terhadap 3 orang yang belum ditemukan,” ujar kepala Kantor SAR Jakarta.

Identitas Korban Kapal Tenggelam di Kepulauan Seribu

Kapal Tenggelam di Kepulauan Seribu, 3 Orang Dinyatakan Hilang
Proses evakuasi korban KM Dewi Noor I. (Foto: Basarnas Jakarta)

Dilansir dari situs resmi Basarnas Jakarta, berikut adalah identitas korban selamat dalam insiden kapal tenggelam di Kepulauan Seribu :

1.       Wahyu (39)

2.       Wahyudi (40)

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025