Berita , Pilihan Editor

Kebakaran Hari Ini di Jakarta Pusat 10 Januari 2023, Sebuah Bangunan Wiswa Hampir Ludes Dilahap Api

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Kebakaran Hari Ini di Jakarta Pusat 10 Januari 2023, Sebuah Bangunan Wiswa Hampir Ludes Dilahap Api
Kebakaran Hari Ini di Jakarta Pusat 10 Januari 2023, Sebuah Bangunan Wiswa Hampir Ludes Dilahap Api
HARIANE-Telah terjadi kebakaran hari ini di Jakarta Pusat yang menimpa sebuah bangunan wisma.
Kebakaran hari ini di Jakarta Pusat, tepatnya di salah satu bangunan wisma yang ada di Jalan Percetakan Negara 10B Block C, No. 15, 008/004, Kel. Rawasari, Kec. Cempaka Putih.
Akibat kebakaran hari ini di Jakarta Pusat, bangunan wisma tersebut hampir ludes tak bersisa. Untung warga segera melapor ke pemadam kebakaran, setelah menyadari adanya kobaran api.
Berikut dibawah kronologi kebakaran hari ini di Jakarta Pusat, yang menimpa sebuah bangunan wisma.

Kronologi Kebakaran Hari Ini di Jakarta Pusat

Kebakaran hari ini di Jakarta Pusat
Kejadian kebakaran hari ini di Jakarta Pusat 10 Januari 2023. (Foto instagram/humasjakfire)
Berdasarkan unggahan video kejadian kebakaran yang menimpa sebuah bangunan wisma oleh akun Instagram Humasjakfire pada Selasa 10 Januari 2023.
BACA JUGA :
Seorang Pelajar Tertabrak Grand Livina di Bantul Meninggal, Korban Sempat Dirawat di Rumah Sakit
Video kebakaran yang terjadi di Jakarta Pusat tersebut telah beredar, sehingga membuat warganet turut heboh atas kejadian tersebut.
Dalam video yang telah diunggah, menunjukan kondisi situasi kebakaran yang semakin besar. Dimana api tengah membakar bagian atap bangunan dan terlihat semakin merembet serta membesar.
Berdasarkan keterangan dari akun Instagram Pemadam Kebakaran yang turut serta mengunggah video kebakaran, sebanyak 15 unit pemadam kebaran dengan 75 personil dikerahkan untuk memadamkan api.
Selasa (10 Januari 2023) Terjadi kebakaran pada bangunan wisma yang beralamat di Jl. Percetakan Negara 10B Blok C, No. 15, 008/004, Kel. Rawasari, Kec. Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Kejadian tersebut segera dilaporkan oleh warga setempat untuk meminta bantuan pemadaman.” Tulis keterangan @humasjakfire.
Kebakaran hari ini di Jakarta Pusat
Situasi kejadian kebakaran yang menimpa bangunan wisma. (Foto instagram/humasjakfire)
Kejadian kebakaran yang menimpa bangunan tersebut, diduga karena terjadinya korsleting listrik di lantai dua. Menurut keterangan saksi, kepulan asap dan kobaran api mulai muncul dari lantai dua.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Anggota Polisi Manado Tewas Bunuh Diri di Mampang Prapatan Jaksel, Begini Kronologinya

Anggota Polisi Manado Tewas Bunuh Diri di Mampang Prapatan Jaksel, Begini Kronologinya

Sabtu, 27 April 2024 11:06 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 27 April 2024 Mulai Merangkak, Naik Rp7 ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 27 April 2024 Mulai Merangkak, Naik Rp7 ...

Sabtu, 27 April 2024 11:02 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 27 April 2024 Naik atau Turun? Cincin ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 27 April 2024 Naik atau Turun? Cincin ...

Sabtu, 27 April 2024 11:02 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 27 April 2024, Berdurasi 3 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 27 April 2024, Berdurasi 3 Jam

Sabtu, 27 April 2024 09:16 WIB
3 Pelaku Pelecehan Seksual Anak di Demak Ditangkap, Begini Motif dan Kronologinya

3 Pelaku Pelecehan Seksual Anak di Demak Ditangkap, Begini Motif dan Kronologinya

Sabtu, 27 April 2024 09:16 WIB
Viral Fenomena Awan Unik di Jogja, BMKG Beri Penjelasan

Viral Fenomena Awan Unik di Jogja, BMKG Beri Penjelasan

Sabtu, 27 April 2024 07:33 WIB
Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Sungai Meluap hingga Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga

Dampak Hujan Deras di Gunungkidul, Sungai Meluap hingga Pohon Tumbang Menimpa Rumah Warga

Sabtu, 27 April 2024 06:54 WIB
Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Sabtu, 27 April 2024 05:41 WIB
Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Jumat, 26 April 2024 20:48 WIB
RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

Jumat, 26 April 2024 20:26 WIB