Harianesia , Artikel

Sinergi dalam Secangkir Kopi

profile picture Admin
Admin
Sinergi dalam Secangkir Kopi
Soekaryono, ASN pada KPPN Semarang 2 (Foto: Dok.Pribadi)

Oleh : Soekaryono, ASN pada KPPN Semarang 2

Agaknya budaya minum kopi semakin mendorong orang-orang untuk lebih memperhatikan jenis kopi yang mereka minum.

Bukan hanya sebatas jenis kopi yang mereka nikmati, tetapi juga pembicaraan seputar metode dan peralatan untuk menyeduh kopi.

Terutama bagi para pecinta kopi, di mana mereka mulai memperhatikan detail dari kopi yang mereka konsumsi.

Tidak selalu diperlukan pergi ke coffee shop untuk menikmati secangkir kopi. Kadang-kadang, seseorang merasa lebih nyaman dengan kopi yang mereka seduh sendiri.

Sensasi kenikmatan dari kopi saat ngopi dapat menghidupkan suasana. Ngopi juga memiliki kemampuan untuk meningkatkan semangat di pagi hari.

Setelah bangun tidur, ngopi dapat membuat badan terasa segar dan bertenaga. Namun, semua hal tersebut tidak akan memiliki arti tanpa kehadiran rasa yang istimewa.

Kenikmatan dan kesegaran ngopi memang sangat dipengaruhi oleh jenis kopi.

Namun tehnik menyeduh kopi yang tepat juga mampu memberikan pengaruh besar pada rasa kopi yang dihasilkan.

Untuk dapat membuat/menyeduh kopi dengan baik dan benar serta memperoleh rasa yang istimewa, dibutuhkan perlengkapan kopi serta coffee grind size yang sesuai dengan metode seduhannya.

Sasamecoffee.com - Berikut ini adalah perlengkapan kopi paling dasar untuk membuat kopi ala barista :

1. Grinder Kopi

Tags
kopi semarang
Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB