Berita , Jatim , Artikel

Video Viral! Hujan Laron di Jembatan Sungai Porong Gemparkan Masyarakat Sidoarjo

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Video Viral! Hujan Laron di Jembatan Sungai Porong Gemparkan Masyarakat Sidoarjo
Video viral hujan laron di jembatan Sungai Porong, Sidoarjo hebohkan masyarakat. (Foto: Instagram/Trsakti Rzky)
HARIANE - Telah terjadi fenomena hujan Laron di jembatan Sungai Porong, Sidoarjo, Jawa Timur. Fenomena tersebut terekam kamera masyarakat yang sedang melintasi kali Porong, Rabu, 25 Mei 2022.
Fenomena hujan Laron di jembatan sungai Porong menggemparkan masyarakat yang sedang melintasi jembatan. Terlihat arus lalu lintas di sekitar yang padat dan dipenuhi ribuan laron yang terbang sepanjang jalan.
Dilansir dari akun Instagram Info Sidoarjo, hujan Laron di jembatan sungai Porong Sidoarjo tersebut terjadi pada malam hari waktu setempat. Ribuan laron yang terekam benar-benar memenuhi jalanan dan udara di sekitar jembatan Sungai Porong.
"#BREAKINGNEWS Hujan laron di sekitaran jembatan sungai porong, sekitaran setengah/ satu jam yg lalu. video kiriman dari @mastrisak. sopo sing mau liwat kene, ati2 tetap focus pada kendaraan (Siaoa yang lewat sini, tetap fokus pada kendaraan) #infodarjo #porong," tulis akun Instagram Info Sidoarjo, Rabu, 25 Mei 2022.
BACA JUGA : Video Viral! Pengeroyokan Seorang Siswi di Alun-alun Johar Semarang oleh 3 Orang Siswi Lainnya, Warganet: Krisis Moral

Fenomena hujan laron di jembatan Sungai Porong

Laron merupakan jenis serangga yang telah sempurna dari siklus kehidupan rayap. Dikutip dari akun Twitter Science Badan Riset dan Inovasi Nasional, laron merupakan rayap bersayap yang dilahirkan oleh ratu rayap.
Ketika masuk massa musim hujan, ratu rayap akan lebih banyak memproduksi rayap bersayap atau laron (alate) sebagai calon ratu dan raja untuk membangun koloni baru. Hal tersebut yang membuat pertanda musim hujan akan segera tiba atau sudah memasuki musimnya.
Musim hujan di Sidoarjo diduga jadi penyebab terjadinya peristiwa tersebut. Selain itu, koloni laron juga menyukai cahaya sehingga kerumunan laron mendekat di sekitar jembatan Sungai Porong yang terlihat terang dengan lampu pinggir jalannya.
Fenomena hujan laron di jembatan Sungai Porong menuai komentar warganet. Komentar beragam muncul dari warganet dan beberapa komentar bernada nyeleneh pun bermunculan. Ada yang menganggap lucu kejadian tersebut, dan ada pula yang menganggapnya dengan serius.
BACA JUGA : Viral! Sebuah Angkot Terbakar di Rawa Panjang, Warganet: Mengerikan
"wkwkwkwk.. di kumpulin jadi peyek dirumah," tulis akun Instagram @adevelina.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB