Gaya Hidup

Keseruan NCT DoJaeJung di Andara, Lakukan Aksi Roll Depan Bersama Rafathar

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
DoJaeJung di Andara
Potret keseruan NCT DoJaeJung di Andara bersama Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. (Foto: Instagram/NCT DoJaeJung)

HARIANE - Bukan Raffi Ahmad jika tidak membuat viral serta sensasi luar biasa, pasalnya dirinya sanggup mendatangkan DoJaeJung di Andara dan membuat heboh para penggemarnya di Indonesia.

NCT DoJaeJung merupakan Sub-unit kelima dari Boy Band asal Korea Selatan, NCT yang dikelola dan dijalankan melalui SM Entertainment.

DoJaeJung memulai debutnya pada tahun ini, tepatnya pada 17 April 2023 melalui album 'Perfumne'. Sub-unit tersebut berisikan Doyoung, Jaehyun, dan Jungwoo dengan jutaan penggemar di seluruh dunia.

Kehadiran ketiganya di Indonesia, yaitu di kediaman Raffi Ahmad kini menjadi sorotan utama netizen. Tentu saja ini menjadi momen langka, terutama ketiganya datang langsung dan bermain ke Andara.

Potret DoJaeJung di Andara, Lakukan Aksi Kocak Bersama Rafthar

Personel NCT DoJaeJung lakukan aksi 'Roll' di atas kasur rumah Andara Raffi Ahmad. (Foto: Twitter/@intofairytale)

Dalam sebuah unggahan Twitter milik @intofairytale, terdapat sejumlah aksi lucu DoJaeJung ketika menyambangi kediaman Raffi Ahmad.

Salah satu yang mereka lakukan adalah bermain dan bercanda bersama anak Raffi Ahmad, Rafathar Malik Ahmad. Ketiga tertangkap kamera tengah melakukan 'Roll' depan setelah Raffi Ahmad memperagakannya pada mereka.

"Kapan lagi liat artis kpop roll depan di andara," tulis akun Twitter @intofairytale.

Aksi tersebut mendapatkan reaksi beragam dari netizen. Banyak yang terhibur oleh momen ketiganya, lantaran mau melakukan aksi 'Roll' depan dan direkam serta diunggah untuk diperlihatkan ke khalayak ramai.

"sumpah demi apasi ni ensiti maen sm rafathar ke andara WKWKWKWKWK," tulis akun Twitter @kawibawipo.

"GUE PENGEN LIPET BUMI ANDARA SSESKARANG JUGAAAA," tulis akun Twitter @ekonomark.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Kamis, 02 Mei 2024 20:11 WIB
TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

Kamis, 02 Mei 2024 19:53 WIB
Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 19:50 WIB
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Kamis, 02 Mei 2024 19:26 WIB
Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Kamis, 02 Mei 2024 19:21 WIB
Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Kamis, 02 Mei 2024 19:17 WIB
Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Kamis, 02 Mei 2024 18:22 WIB
Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Kamis, 02 Mei 2024 17:51 WIB