Berita , Gaya Hidup , D.I Yogyakarta

Kisruh Jogja Koplo Fest 2 Dibatalkan, EO Dituding Kabur ke Luar Negeri

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Jogja Koplo Fest 2 Dibatalkan
Jogja Koplo Fest 2 dibatalkan, pembeli tiket tuntut kejelasan soal refund. (Foto: Instagram/jogjakoplo_fest)

PENGUMUMAN TERBUKA... JOGJA KOPLO FEST 2 RESMI DIBATALKAN!!” tulis akun tersebut.

Akun tersebut juga menyinggung soal beberapa event di Jogja yang bernasib serupa karena digarap oleh EO yang sama dan dianggap tidak bertanggung jawab.

Beberap kali event dibatalkan seperti serasa nada,suara berkala dengan Eo yg sama dan tidak bertanggung jawab.. ini akan membuat semakin trauma ke orang orang untuk acara konser dijogja,” tulis @jogjafestmusik.

Hingga tulisan ini dibuat, belum ada keterangan resmi dari penyelenggara Jogja Koplo Fest 2023 maupun informasi soal pengembalian uang tiket kepada konsumen. 

Banyak Event Dibatalkan, Festival Goers Tuntut Refund

Jogja Koplo Fest 2 Dibatalkan
Serasa Nada yang juga digarap oleh EO Juwana Creative pun dibatalkan dan bermasalah soal refund tiket. (Foto: Instagram/serasanada_)

Terpantau dari beberapa unggahan media sosial JKF dipenuhi oleh komentar para pembeli tiket yang meminta kejelasan acara tersebut.

Tidak sedikit pula korban pembatalan event lainnya yang menuntut kejelasan soal refund dari EO yang hingga kini belum menemukan titik terang. 

Salah satu korban EO Juwana Creative yang menuntut soal refund adalah akun TikTok @camericanano yang membeli tiket untuk event Suara Berkala dan Serasa Nada. 

Keduanya merupakan event festival musik di Jogja yang juga diadakan oleh EO Jogja Koplo Fest. Kedua event tersebut pun dibatalkan dan menjanjikan refund tiket.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB