Berita , Jabodetabek

Kronologi Kasus Penganiayaan di Ciledug, Disebabkan Karena Cemburu?

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Kronologi Kasus Penganiayaan di Ciledug, Disebabkan Karena Cemburu?
Ilustrasi kasus penganiayaan di Ciledug. (Ilustrasi: Pixabay/Anemone123)

HARIANE - Kasus penganiayaan di Ciledug menimpa seorang perempuan yang diduga dilakukan oleh mantan pacarnya.

Kasus kekerasan di Banten terjadi ketika pelaku dibakar api cemburu lantaran melihat korban yang merupakan mantan kekasihnya tengah bersama dengan pria lain.

Korban pun langsung diserang pelaku secara fisik sehingga menyebabkan sejumlah luka pada tubuhnya. 

Sebelum ditangkap, pelaku pun sempat melarikan diri hingga ke wilayah Sukabumi. 

Kronologi Kasus Penganiayaan di Ciledug

Kronologi Kasus Penganiayaan di Ciledug, Disebabkan Karena Cemburu?
Luka robek di bagian pelipis kanan korban. (Foto: Instagram/@viralciledug)

Diketahui bahwa korban/pelapor kasus penganiayaan di Ciledug adalah seorang perempuan bernama Seyna Vaninda Putri.

Kasus penganiayaan yang diduga karena disulut oleh api cemburu itu dilaporkan oleh akun Instagram @viralciledug. Korban diketahui berinisial SVP sementara pelaku berinisial AJDAP.

Kasus penganiayaan di Ciledug terjadi pada Minggu, 23 Juli 2023 sekitar pukul 23.30 WIB di  sebuah posko atau gardu di Kelurahan Sudimara Selatan, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang.

Kronologi kejadian berawal ketika terduga pelaku cemburu melihat korban yang sedang nongkrong bersama teman-teman pria.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB