Berita , Jateng

Kronologi Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang 21 September 2023, Supir Bus Diduga Mengantuk

profile picture Aqila Tazkia
Aqila Tazkia
Kronologi Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang 21 September 2023, Supir Bus Diduga Mengantuk
Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang mengakibatkan kemacetan di sepanjang jalan tol. (Foto: Instagram/@infokejadiansemarang.new)

HARIANE - Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang yang terjadi pada Kamis, 21 September 2023 dilaporkan melibatkan 2 truk dan 1 bus.

Akibat dari kecelakaan hari ini tersebut, kondisi sepanjang ruas jalan Tol KM 430 Turunan Tembalang Semarang macet parah.

Terekam video amatir yang diunggah akun Instagram @infokejadiansemarang.new, terlihat truk warna kuning pengangkut pasir terguling dan muatannya tumpah di lokasi kecelakaan di Semarang hari ini. 

Sedangkan di sisi lain, bus KG Trans merah-hitam ringsek parah pada bagian depan. Bahkan kaca depan bus tersebut tampak copot.

Bagian ekor bus bernomor polisi B-7190-WGA itu juga mengenai truk tronton berwarna hijau, sehingga membuat truk itu terjepit. Diperkirakan truk tersebut sedang melaju di samping kanan bus sebelum kejadian.

Kronologi Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang 21 September 2023, Supir Bus Diduga Mengantuk

Kronologi Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang 21 September 2023, Supir Bus Diduga Mengantuk
Kondisi bagian depan bus ringsek hingga kaca pecah dan copot. (Foto: Instagram/ @infokejadiansemarang.new)

Kecelakaan di Tol Tembalang Semarang yang melibatkan tiga unit kendaraan ini dikabarkan terjadi sekitar pukul 05.30 WIB. 

Menurut keterangan yang beredar, laka karambol ini bermula ketika bus sedang melaju di jalan tol dari arah Tembalang menuju arah Jatingaleh.

Saat melintas di jalan yang menurun, supir bus diduga kurang waspada dan tidak dapat menjaga jarak sehingga menabrak truk bermuatan pasir yang di depannya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025