Berita , Jabar

Orang Mabuk Dilarang Nonton Persib di Stadion Si Jalak Harupat, Polisi Siapkan Detektor Alkohol

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
orang mabuk dilarang nonton Persib di Stadion Jalak Harupat
Orang mabuk dilarang nonton Persib di Stadion Jalak Harupat demi menjaga ketertiban pertandingan. (Foto: Instagram/infobandungraya)

HARIANE - Aturan untuk penonton pertandingan laga hari ini, dimana orang mabuk dilarang nonton Persib di Stadion Jalak Harupat.

Diketahui bahwa pada hari ini, Selasa 27 Februari 2024 akan digelar pertandingan laga dari Persib Bandung vs PSIS Semarang pukul 19.00 WIB.

Kali ini yang menjadi tuan rumah adalah Persib, dimana pertandingan akan digelar di Stadion Si Jalak Harupat yang beralamatkan di Kabupaten Bandung.

Orang Mabuk Dilarang Nonton Persib di Stadion Si Jalak Harupat, Begini Kata Polisi

Persib Bandung akan bertanding melawan PSIS Semarang pada malam ini di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.

Mengutip informasi dari akun Instagram Info Bandung Raya yang telah dipaparkan bahwa terdapat peraturan baru bagi para penonton sepak bola di Bandung.

Demi terjaganya keamanan dan kelancaran selama pertandingan berlangsung, penonton dilarang menghadiri pertandingan dalam keadaan mabuk atau terpengaruh minuman alkohol.

Hal ini dilakukan agar menghindari hal-hal yang tidak diinginkan selama pertandingan berlangsung hingga selesai.

Pasalnya orang mabuk cenderung sensitif dan mudah terpengaruh terhadap hal-hal kecil yang terjadi sehingga dapat menimbulkan kerusuhan.

Kapolres Bandung telah menghimbau kepada para penonton agar menaati peraturan yang berlaku selama menonton pertandingan laga tersebut.

Ia juga memaparkan bahwa terdapat 1200 personel di luar panitia terdiri dari jajaran TNI, Polri dan PEMDA akan dikerahkan untuk mengawasi dan berjaga.

Terdapat 3 layer pemeriksaan dengan dijaga ketat oleh para petugas, dimana untuk layer pertama dimulai dari jalan besar, petugas akan memeriksa kendaraan yang memakai gelang untuk diperbolehkan masuk.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB