Berita

PB PMII Ancam Demo Menolak Kenaikan BBM di Istana Negara 5 September 2022

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
PB PMII Ancam Demo Menolak Kenaikan BBM di Istana Negara 5 September 2022
PB PMII Ancam Demo Menolak Kenaikan BBM di Istana Negara 5 September 2022
BACA JUGA :
Polda Metro Jaya Antisipasi Penimbunan BBM di 613 SPBU
Tingginya harga BBM yang dirasakan masyarakat dapat berakibat terganggunya perputaran roda ekonomi di berbagai sektor seperti, transportasi, industri, pertanian, kelautan dan perikanan, pariwisata, dan lain sebagainya akan sangat terdampak.
Lebih lanjut melalui unggahannya, PB PMII memberikan berpendapat mengenai kenaikan harga BBM,
"Alih-alih menaikkan harga BBM bersubsidi, semestinya pemerintah fokus untuk memberantas penyalahgunaan penerima manfaat BBM bersubsidi. Banyak praktik mafia BEM bersubsidi yang sangat merugikan rakyat dan negara," tulisnya.
PB PMII Ancam Demo Menolak Kenaikan BBM di Istana Negara
PB PMII Ancam Demo Menolak Kenaikan BBM di Istana Negara. (Sumber Foto: Instagram/@pmiiofficial)

PB PMII ancam demo menolak kenaikan BBM di Istana Negara dengan merespon sejumlah persoalan diantaranya sebagai berikut:

  1. Menolak secara tegas kebijakan kenaikan harga BBM bersubsidi
  2. Mendesak pemerintah untuk secara serius dan sungguh-sungguh memberantas mafia bahan bakar minyak (mafíia BBM)
  3. Mendesak pemerintah untuk segera menerapkan kebijakan subsidi tepat sasaran
  4. Mendorong pemerintah untuk membuka keterlibatan masyarakat dalam pelaksanaan penyaluran BBM bersubsidi
BACA JUGA :
5 Demo Terbesar dalam Sejarah Dunia, Lebih Besar dari Aksi 21 dan 11 April di Indonesia
PB PMII ancam demo menolak kenaikan di Istana negara pada Senin, 5 September 2022.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB