Berita

Penemuan Mayat Korban Kecelakaan di Denpasar Bali, Telah Membusuk Usai 2 Hari

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali
Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali. (Foto: Pexels/Aviz)

HARIANE - Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali menggegerkan masyarakat sekitar lokasi. Ketika ditemukan, korban kecelakaan tersebut telah meninggal dunia.

Pasalnya, disebutkan dugaan sementara bahwa korban kecelakaan tunggal tersebut baru ditemukan usai mengalami kecelakaan 2 hari sebelumnya.

Simak penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali selengkapnya di bawah ini.

Penemuan Mayat Korban Kecelakaan di Denpasar Bali Berjenis Kelamin Laki-laki dan Telah Membusuk

Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali
Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali, telah membusuk. (Foto: Instagram/kamerapengawas.id)

Sebagaimana dilansir dari unggahan Instagram @infobali.viral, diinformasikan bahwa telah ditemukan mayat korban kecelakaan tunggal.

Penemuan mayat korban kecelakaan di Denpasar Bali tepatnya berlokasi di Jalan Raya Padang Bai, Banjar Yeh Malet Des Antiga Kelod Manggis Karangasem pada Jumat pagi, 30 Juni 2023.

"Jumat pagi 30/6 Telah di temukan korban kecelakaan tunggal di jalan raya padang bai Denpasar tepatnya di banjar yeh malet des antiga kelod manggis karangsem , dugaan sementara korban sudah mengalami kecelakaan 2 hari yang lalu dan korban di temukan dalam kondisi mendinggal dunia," tulis keterangan unggahan.

Nampak dalam video unggahan, korban kecelakaan tersebut ditemukan dalam posisi tengkurap di dalam semak-semak, masih mengenakan helm warna abu-abu, sepatu, dan berpakaian lengkap.

Sementara, diduga bahwa korban berjenis kelamin laki-laki tersebut telah mengalami kecelakaan tunggal dua hari sebelumnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB