Artikel

3 Pesta Kembang Api Terbesar di Dunia, Salah Satunya Capai Berat 1,2 Ton

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
3 Pesta Kembang Api Terbesar di Dunia, Salah Satunya Capai Berat 1,2 Ton
3 Pesta Kembang Api Terbesar di Dunia, Salah Satunya Capai Berat 1,2 Ton
Jepang menjadi salah satu negara yang membuat pesta kembang api terbesar, termegah dan juga terindah di dunia.
Salah satu kembang api terbesar yang pernah dibuat di Jepang diberi nama Yonshakudama. Kembang api tersebut bahkan tercatat di Guiness Book of Record pada tahun 2014.
Dilansir dari kanal YouTube WOU RYU!ONLY in JAPAN, Yonshakudama dibuat oleh Masanori Honda sejak tahun 1986.
Kembang api yang dibuat puluhan tahun tersebut memiliki berat 420kg dan akhirnya Yonshakudama diledakkan pada 4 Juli 2014.

2. Uni Emirat Arab

pesta kembang api terbesar di dunia
Pesta kembang api di Uni Emirat Arab. (Youtube/Greater Long Island)
Pesta kembang api terbesar selanjutnya pernah digelar di salah satu negara muslim terkaya di dunia yaitu Uni Emirat Arab.
Dilansir dari kanal YouTube Greater Long Island, Uni Emirat Arab meminta perusahaan dari Amerika Serikat pembuat kembang api yaitu Grucci untuk membuat kembang api tersebut.
Total berat kembang api yang dibuat oleh Grucci untuk Uni Emirat Arab untuk menyambut tahun baru 2018 yaitu 1,1 ton.
BACA JUGA :
5 Rekomendasi Tempat Tahun Baru di Surabaya, Sajikan Penampilan Kembang Api Menawan

3. Amerika Serikat

pesta kembang api terbesar di dunia
Pesta kembang api di Colorado, Amerika Serikat. (Youtube/Passfire The Fireworks Series)
Salah satu negara bagian Amerika Serikat, yaitu Colorado juga pernah membuat pesta kembang api yang tak kalah cantik dan megah.
Dilansir dari kanal YouTube Passfire The Fireworks Series, total berat kembang api yang diledakkan pada 2 Agustus 2020 tersebut bahkan mencapai 1,2 ton dengan diameter mencapai 1,57 meter.
Ads Banner

BERITA TERKINI

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:04 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:03 WIB