Berita

Petugas Gendong Jamaah Naik ke Bus, Salah Satu Bentuk Upaya Kemenag Wujudkan Haji Ramah Lansia 2023

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Petugas gendong jemaah naik ke bus
Video petugas gendong jemaah naik ke bus. (Foto: Twitter/YaqutCQoumas)

HARIANE - Video petugas gendong jemaah naik ke bus haji diunggah oleh Menteri Agama Indonesia pada Kamis, 25 Mei 2023.

Hal tersebut merupakan salah satu bentuk upaya Kemenag dalam mewujudkan Haji Ramah Lansia 2023.

Yaqut Cholil Qoumas juga mengungkapkan hormat setinggi-tingginya kepada petugas yang menggendong jemaah lansia tersebut. Simak selengkapnya di bawah ini.

Petugas Gendong Jemaah Naik ke Bus, Salah Satu Bentuk Upaya Kemenag Wujudkan Haji Ramah Lansia 2023

Sebagaimana dilansir dari unggahan video melalui Twitter oleh Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas, nampak video yang memperlihatkan seorang petugas haji laki-laki yang sedang menggendong seorang bapak-bapak lansia berkacamata untuk naik ke dalam bus.

Ketika telah sampai di dalam bus, bapak-bapak yang tidak disebutkan usianya tersebut beberapa kali menepuk pundak laki-laki yang menggendongnya.

Petugas gendong jemaah naik ke bus
Petugas gendong jemaah naik ke bus. (Foto: Twitter/YaqutCQoumas)

Kemudian ketika telah mendapatkan tempat duduk di bus, petugas haji tersebut langsung mencium punggung tangan dari bapak-bapak tersebut.

Dalam unggahan petugas gendong jemaah naik ke bus, Yaqut Cholil kemudian menyampaikan rasa hormat kepada petugas haji yang telah melaksanakan tugasnya dengan optimal.

"Untuk petugas haji, terima hormat saya setinggi-tingginya," tulis Menteri Agama RI.

Sebelumnya, para jemaah haji kloter pertama dari Indonesia telah diberangkatkan ke Tanah Suci pada 24 Mei 2023 dan telah tiba di Arab Saudi.

Sebagaimana disampaikan oleh Kemenag melalui Instagram, pada tahun haji 2023 Masehi atau 1444 H kali ini, ada sejumlah 67.199 jemaah haji yang telah lansia dengan rentang umur 65 tahun hingga 95 tahun ke atas.

Berdasarkan fakta tersebut, Kemenag kemudian berusaha untuk mewujudkan haji ramah lansia dengan melaksanakan 7 upaya yang menekankan pada kemudahan akses dan kenyamanan aktivitas, yakni sebagai berikut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Event Jepang Surabaya Juni 2023, Ada Kompetisi Anisong, Coswalk, dan Dance Cover

Event Jepang Surabaya Juni 2023, Ada Kompetisi Anisong, Coswalk, dan Dance Cover

Senin, 29 Mei 2023 05:52 WIB
Marak Penipuan Tiket Coldplay, Sandiaga Uno: Kita Coba Tambah Hari Konser

Marak Penipuan Tiket Coldplay, Sandiaga Uno: Kita Coba Tambah Hari Konser

Minggu, 28 Mei 2023 21:10 WIB
Putusan Pemilu Proporsional Tertutup MK Diduga Bocor, Mahfud MD: Polisi Harus Selidiki!

Putusan Pemilu Proporsional Tertutup MK Diduga Bocor, Mahfud MD: Polisi Harus Selidiki!

Minggu, 28 Mei 2023 20:35 WIB
Menikmati Kuliner Pantai Depok Yogyakarta, Sentra Seafood di Bantul dengan Sejuta Keindahannya

Menikmati Kuliner Pantai Depok Yogyakarta, Sentra Seafood di Bantul dengan Sejuta Keindahannya

Minggu, 28 Mei 2023 20:12 WIB
Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, Denny Indrayana: MK Akan Putuskan Kembali Pilih Tanda Gambar ...

Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, Denny Indrayana: MK Akan Putuskan Kembali Pilih Tanda Gambar ...

Minggu, 28 Mei 2023 18:01 WIB
Terbaru! Rekrutmen Guru Melalui Marketplace, Nadiem: Membantu Nasib Guru Honorer

Terbaru! Rekrutmen Guru Melalui Marketplace, Nadiem: Membantu Nasib Guru Honorer

Minggu, 28 Mei 2023 17:53 WIB
Lokasi 32 Biksu Thudong Singgah di Semarang, Berikut ini Tema dan Jadwal Kegiatan ...

Lokasi 32 Biksu Thudong Singgah di Semarang, Berikut ini Tema dan Jadwal Kegiatan ...

Minggu, 28 Mei 2023 15:36 WIB
Cara Membuat IMB beserta Persyaratan, Prosedur, dan Waktu Penyelesaiannya

Cara Membuat IMB beserta Persyaratan, Prosedur, dan Waktu Penyelesaiannya

Minggu, 28 Mei 2023 15:33 WIB
Jadwal Event Surabaya Juni 2023, Ada Pagelaran Motor, Konser Musik, hingga Haul Bung ...

Jadwal Event Surabaya Juni 2023, Ada Pagelaran Motor, Konser Musik, hingga Haul Bung ...

Minggu, 28 Mei 2023 15:07 WIB
Sandiaga Uno Hengkang dari Gerindra, Isyaratkan Gabung PPP

Sandiaga Uno Hengkang dari Gerindra, Isyaratkan Gabung PPP

Minggu, 28 Mei 2023 15:05 WIB