Berita , Jatim

Rute Baru WiraWiri Suroboyo, Bisa ke Stasiun ini Tanpa Perlu Berjalan Kaki Jauh

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Rute Baru WiraWiri Suroboyo
Rute baru WiraWiri Suroboyo ternyata bisa mempermudah penumpang dalam hal ini. (Foto: Instagram/ dishubsurabaya)

HARIANE - Adanya rute baru WiraWiri Suroboyo dikabarkan bakal mempermudah perjalanan penumpangnya.

Sebab dengan menggunakan rute baru WiraWiri Surabaya ini, ada penumpang yang tak perlu berjalan kaki jauh untuk pergi ke stasiun tertentu.

Lalu, seperti apa rute baru WiraWiri Surabaya tersebut? Berikut detail informasinya yang sayang dilewatkan.

Rute Baru WiraWiri Suroboyo

Rute Baru WiraWiri Suroboyo
Inilah informasi lengkap rute baru WiraWiri Suroboyo.
(Foto: Instagram/ dishubsurabaya)

Akun Instagram resmi Dinas Perhubungan Surabaya mengirimkan informasi baru pada 9 September 2023.

Informasinya adalah mulai 12 Agustus 2023 lalu, WiraWiri Suroboyo menambah rute perjalanannya ke beberapa stasiun.

Salah satunya yang mungkin banyak dibutuhkan oleh masyarakat Surabaya adalah yang untuk ke Stasiun Pasar Turi.

Sedangkan untuk kode rutenya yakni FD07, yang berawal dari Terminal Bratang sampai ke Stasiun Pasar Turi.

Hal ini ternyata dilakukan sebagai mewujudkan upaya pemerintah Kota Surabaya melalui Dinas Perhubungan Kota Surabaya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025