Berita , Pilihan Editor

Seorang Pastor Asal Amerika Putuskan Jadi Mualaf, Ini Alasannya!

profile picture Biancadita
Biancadita
Seorang Pastor Asal Amerika Putuskan Jadi Mualaf, Ini Alasannya!
Seorang Pastor Asal Amerika Putuskan Jadi Mualaf, Ini Alasannya!
Dirinya hanya memastikan bahwa Bahasa Inggris yang sudah digunakan benar. 
Pekerjaan ini membuatnya harus membaca Al-Quran secara berulang-ulang. 
Samuel Shropshire menyebutkan bahwa dirinya terkejut mendapati bahwa Yesus seringkali disebut dalam Al-Quran dan disebutkan bahwa Yesus adalah seorang nabi besar.
BACA JUGA : 7 Tradisi Ramadan Di Berbagai Belahan Dunia, Unik Banget!
Ia juga menyebutkan beberapa mukjizat yang dimiliki oleh Yesus lebih banyak digambarkan dan diceritakan dalam Al-Quran apabila dibandingkan dalam kitab.
“Bahkan cerita tentang seorang perawan yang melahirkan juga tercantum disana,” ujar mantan pastor asal Amerika ini.
Samuel Shropshire juga menceritakan bahwa dirinya mendapatkan perasaan tenang Ketika melihat para muslim beribadah di dalam masjid. 
Hal ini membuatnya memilih untuk mempelajari lebih lanjut mengenai agama islam.
“Saya melihat sebuah masjid di seberang jalan raya. Saya melihat pria, wanita datang dan pergi ke masjid. Anak-anak bermain bola di halaman masjid. Saya melihatnya seperti gereja di Amerika Serikat,” ungkapnya.
Samuel mengaku bahwa dirinya mengamati para umat muslim melakukan ibadah di Masjid selama tiga hari. 
“Ada seorang Muadzin bernama Syafiq Zubair yang memperbolehkan saya masuk Masjid dan dia juga memeluk saya. Dan saya pun mengamati umat muslim yang berdiri, membungkuk, meletakkan kening di lantai dipimpin seorang Imam," ujarnya.
Dirinya mengatakan bahwa ketika sedang berada di masjid dan mengamati para umat muslim beribadah, dirinya merasakan kehadiran Tuhan di dalam hatinya. 
Hal ini membuatnya menjadi lebih tenang.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB