Gaya Hidup

Simak 7 Masker Alami Berkhasiat Untuk Wajah, Tanpa Efek Samping dan Mudah Didapat

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Simak 7 Masker Alami Berkhasiat Untuk Wajah, Tanpa Efek Samping dan Mudah Didapat
Simak 7 Masker Alami Berkhasiat Untuk Wajah, Tanpa Efek Samping dan Mudah Didapat
HARIANE - Untuk mendapatkan kulit wajah yang sehat, maka penggunaan masker kimia saja tidaklah cukup. Pasalnya kulit wajah juga membutuhkan masker alami berkhasiat untuk wajah.
Selain tanpa efek samping apapun, masker alami berkhasiat untuk wajah juga mudah didapat dan memiliki harga yang ekonomis.
Sama seperti masker kimia, masker alami berkhasiat untuk wajah juga dapat mengembalikan dan mempertahankan kesehatan kulit wajah, mencerahkan wajah, mencegah kulit kering dan kusam, dan mudah diaplikasikan ke wajah.
BACA JUGA :
11 Cara Menghilangkan Bekas Cacar Air dengan Bahan Alami, Mudah Dilakukan

Berikut 7 Bahan Masker Alami yang Berkhasiat untuk Kulit Wajah

1. Alpukat

masker alami yang berkhasiat untuk wajah
Alpukat. (Sumber Foto: Istockphoto)
Seperti diwartakan oleh website pemerintah kota Cimahi, alpukat dapat digunakan sebagai masker wajah karena mengandung vitamin A,C dan E, serta kandungan lainnya seperti niasin, kalium, protein, dan asam folat yang dapat meningkatkan pertumbuhan kolagen pada kulit.
Kolagen merupakan zat yang dibutuhkan oleh kulit pasalnya dapat melembabkan dan menjaga kesehatan kulit.
Cara pembuatan masker dari alpukat adalah campurkan 1 buah alpukat, 2 sendok teh madu, 1/2 cangkir yogurt, dan 1 sendok teh perasan jeruk nipis atau lemon.

2. Air Jeruk Nipis atau Lemon

Masker Alami Berkhasiat Untuk Wajah,
Lemon. (Sumber Foto: Istockphoto)
Air jeruk nipis atau lemon memiliki kandungan astringen yang dapat bermanfaat memperkecil pori-pori sehingga membuat kulit lebih bercahaya dan halus.
Air jeruk nipis dapat digunakan sebagai masker dengan mencampurkan setengah sendok makan perasan jeruk nipis atau lemon dan setengah sendok madu lalu dapat diaplikasikan ke wajah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025