Gaya Hidup , Hobi

Simak Sinopsis Drakor Connect Bergenre Thriller, Mengumpulkan Popularitas Global dengan Jalan Cerita yang Apik

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Simak Sinopsis Drakor Connect Bergenre Thriller, Mengumpulkan Popularitas Global dengan Jalan Cerita yang Apik
Simak Sinopsis Drakor Connect Bergenre Thriller, Mengumpulkan Popularitas Global dengan Jalan Cerita yang Apik
Melalui matanya yang dicuri, Dong Soo tiba-tiba mendapatkan kemampuan untuk melihat melalui pandangan pembunuh berantai Jin Saeob (Go Kyung Pyo).
Dengan kemampuan langka ini, Dong Soo berusaha untuk melacak pembunuh namun tidak mudah karena selalu menghadapi skenario yang tak terduga.

2. Go Kyung Pyo

sinopsis drakor Connect
Go Kyung Pyo. (Foto: Twitter/ kdrama_menfess)
Dalam drama thiller ini, Go Kyung Pyo mendapatkan peran sebagai pembunuh berantai yang paling dicari di Korea.
Selain itu, Go Kyung Pyo juga mendapatkan transplansi mata dari Dong Soo yang kehilangan sebelah matanya karena praktik perdagangan organ ilegal.
BACA JUGA :
Sinopsis Drakor Behind Every Star, Drama Menarik Tayang Perdana 7 November 2022

3. Kim Hye Joon

Sinopsis Drakor Connect
Kim Hye Joon . (Foto: Twitter/Kdramastar1)
Kim Hye Joon memerankan Lee Rang, seorang ajudan misterius yang mengetahui seluk beluk Connect dan sengaja mendekati Dong Soo.
Untuk memuluskan aksinya mendekati Dong Soo, Lee Rang menjadikan Dong Soo sebagai asistennya.

4. Kim Roe Ha

Sinopsis Drama Connect
Kim Roe Ha. (Foto: Twitter/kdramacasting)
Dalam drama ini, Ro Ha berpera sebagai detektif Choi yang mencoba mengungkap kebenaran di balik pembunuhan berantai yang sangat menggemparkan Korea.
Setelah mengeluarkan sinopsis drakor Connect, Disney + juga merilis jadwal tayang perdana Connect pada Desember mendatang.****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

‎Dukung Kejuaraan Balap Kuda, Aplikasi Kripto Berizin OJK FLOQ Tawarkan Investasi untuk Semua ...

Minggu, 27 Juli 2025
Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Merawat Tradisi, Penampilan Rodat Syaroful Anam di Lesbumi Music Roadshow Bantul

Minggu, 27 Juli 2025
‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

‎Cetak Sejarah Baru, Kuda King Argentine Raih Gelar Triple Crown di Indonesia's Horse ...

Minggu, 27 Juli 2025
Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Seorang Perempuan Asal Jakarta Hilang di Watu Togok Pantai Siung

Minggu, 27 Juli 2025
Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Heboh Penemuan Mayat Wanita Dalam Drum di Kali Cisadane Tangerang

Minggu, 27 Juli 2025
Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025