Berita

Sopir Bus Transjakarta Dipukul Pengendara Mobil, Wagub DKI: Ini Perbuatan Tercela

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Sopir Bus Transjakarta Dipukul Pengendara Mobil, Wagub DKI: Ini Perbuatan Tercela
Sopir Bus Transjakarta Dipukul Pengendara Mobil, Wagub DKI: Ini Perbuatan Tercela
HARIANE - Nasib naas kembali dialami oleh sopir bus transjakarta dipukul pengendara mobil di jalan raya.
Situasi sopir bus Transjakarta dipukul pengendara di jalan raya tersebut direkam melalui video yang baru-baru ini beredar di sosial media.
Sopir bus Transjakarta dipukul pengendara mobil usai terjadi perdebatan antar kedua belah pihak.
Kabar sopir bus Transjakarta dipukul pengendara mobil ini menimbulkan tanggapan yang beragam dari publik.
BACA JUGA : Video Aksi Penganiayaan Sopir Truk Jombang oleh Oknum Polisi Jadi Viral, Begini Klarifikasi Lengkap Polisi

Kronologi Sopir Transjakarta Dipukul Pengendara Mobil

Dilansir dari akun Instagram @jakarta.ku, Kamis, 25 Agustus 2022 pukul 23.00 WIB, sebuah video menampilkan sopir bus Transjakarta yang sedang dimarahi oleh seorang pemuda selaku pengendara mobil.
Pemuda tersebut tampak menghampiri sopir bus Transjakarta yang duduk di kursi kemudi sambil marah-marah.
"Seorang pengendara mobil tidak terima dan marah kepada supir busway. Dalam video tersebut terlihat supir busway dikeplak oleh pengendara tersebut," tulis akun @jakarta.ku.
Pemuda dengan kaos cokelat ini sangat emosi hingga berani memukul kepala sopir bus Transjakarta tersebut.
"Lu ngantri gak di dibelakang, hah?! Lu ngantri gak di belakang, gue tanya!," tanya pemuda tersebut.
"Di sebelah saya aja bisa masuk," ucap sopir bus Transjakarta.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Jumat 10 Mei 2024 Lengkap: Peluang Baru untuk Leo, Saatnya Virgo ...

Ramalan Zodiak Jumat 10 Mei 2024 Lengkap: Peluang Baru untuk Leo, Saatnya Virgo ...

Kamis, 09 Mei 2024 08:15 WIB
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 9-12 Mei 2024, Jam Berangkat Pagi-Malam

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 9-12 Mei 2024, Jam Berangkat Pagi-Malam

Rabu, 08 Mei 2024 23:42 WIB
Selain di Giring, Sampah Luar Daerah Ternyata Juga Dibuang Di Bekas Tambang Mulusan

Selain di Giring, Sampah Luar Daerah Ternyata Juga Dibuang Di Bekas Tambang Mulusan

Rabu, 08 Mei 2024 22:15 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 9 Mei 2024, Wilayah Bangil Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 9 Mei 2024, Wilayah Bangil Akan Terdampak

Rabu, 08 Mei 2024 18:46 WIB
Jadwal SIM keliling Bekasi Mei 2024, Minggu Ini Hadir 4 Hari

Jadwal SIM keliling Bekasi Mei 2024, Minggu Ini Hadir 4 Hari

Rabu, 08 Mei 2024 18:44 WIB
Jadi Tersangka Pelecehan Pegawai Magang, Oknum ASN di Gunungkidul Diberhentikan Sementara

Jadi Tersangka Pelecehan Pegawai Magang, Oknum ASN di Gunungkidul Diberhentikan Sementara

Rabu, 08 Mei 2024 16:40 WIB
Program Transmigrasi Kembali Dibuka, Minat Warga Gunungkidul  Jadi Transigran Masih Tinggi

Program Transmigrasi Kembali Dibuka, Minat Warga Gunungkidul  Jadi Transigran Masih Tinggi

Rabu, 08 Mei 2024 16:20 WIB
KPU Bantul Buka Pendaftaran Calon Bupati Jalur Independen Hari Ini, Begini Prosedurnya

KPU Bantul Buka Pendaftaran Calon Bupati Jalur Independen Hari Ini, Begini Prosedurnya

Rabu, 08 Mei 2024 16:18 WIB
Ngaku Dendam dengan Wanita, Pria Asal Girisekar Remas Payudara 5 Pemotor di Jalanan

Ngaku Dendam dengan Wanita, Pria Asal Girisekar Remas Payudara 5 Pemotor di Jalanan

Rabu, 08 Mei 2024 16:01 WIB
Gaet Wisatawan Mancanegara, Dispar Bantul Wacanakan Pembangunan Wisata Berbasis Budaya dan Sejarah

Gaet Wisatawan Mancanegara, Dispar Bantul Wacanakan Pembangunan Wisata Berbasis Budaya dan Sejarah

Rabu, 08 Mei 2024 14:33 WIB