Berita

Stadion Utama Gelora Bung Karno Rusak Pasca Event Parpol, Pertandingan Persija vs PSM Makassar Terancam Batal

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Stadion Utama Gelora Bung Karno rusak
Stadion Utama Gelora Bung Karno rusak akibatkan pertandingan Persija vs PSM Makassar batal digelar. (Foto: Instagram/@pengamatsepakbola)

Diky juga melampirkan foto yang menginformasikan rekomendasi manajemen PPK GBK terkait rencana pelaksanaan pertandingan Persija tanggal 2 Juli 2023 di SUGBK.

Pasca kegiatan-kegiatan sebelumnya, manajemen GBK melakukan beberapa evaluasi serta proses unloading dan pembersihan pasca event.

Dalam hal ini, hasil rapat kemudian tidak merekomendasikan pelaksanaan pertandingan tersebut di Stadion Utama GBK dengan alasan keamanan dan kesehatan rumput dan area Field of Play (FOP) pasca event sebelumnya.

Meski demikian, pihak manajemen mengusulkan untuk melaksanakan di Stadion Madya Gelora Bung Karno.

Stadion Utama Gelora Bung Karno rusak
Rekomendasi manajemen GBK untuk tidak menggunakan Stadion Utama GBK. (Foto: Instagram/@dikysoemarno)

Sampai berita ini diturunkan, belum ada pernyataan resmi dari pihak terkait mengenai pembatalan penyelenggaraan pertandingan Persija vs PSM Makassar lantaran kondisi Stadion Utama Gelora Bung Karno rusak.****

 

Temukan artikel lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB