Berita , Pilihan Editor

Sumber Ledakan Asrama Brimob Sukoharjo Diduga Hasil Barang Bukti Paket Razia Lebaran 2021

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Sumber Ledakan Asrama Brimob Sukoharjo Diduga Hasil Barang Bukti Paket Razia Lebaran 2021
Sumber Ledakan Asrama Brimob Sukoharjo Diduga Hasil Barang Bukti Paket Razia Lebaran 2021
Lebih lanjut, dikutip dari laman Tribratanews Polri, saat ini pihak Kepolisian Resor (Polres) Indramayu telah mengamankan seorang pria berinisial S terkait ledakan Brimob Sukoharjo.
Pria tersebut diduga sebagai pengirim paket berisi serbuk hitam yang menjadi sumber ledakan Asrama Brimob Sukoharjo.
Ledakan Asrama Brimob Sukoharjo
Sumber Ledakan Asrama Brimob Sukoharjo Diduga Hasil Barang Bukti Paket Razia Lebaran 2021. (Sumber Foto: tribratanews.polri.go.id)
“Ada permintaan (dari Polda Jateng, red) ke Jawa Barat untuk mengecek identitas orang tersebut dan mengkonfirmasi, setelah dicek dan dikonfirmasi, benar S itu pernah mengirim (paket dalam kardus berisi serbuk hitam, red),” jelas Kabid Humas Polda Jabar Kombes. Pol. Ibrahim Tompo, Minggu 25 September 2022.
Sementara itu, S masih diperiksa di Polres Indramayu. Pihak Kepolisian masih menunggu koordinasi lanjut dari Polda Jateng untuk kelanjutan penanganan warga Indramayu tersebut.
“Sedang diperiksa. Nanti menunggu hasil koordinasi Polda Jateng. Apakah dikirim (ke Jateng) atau diriksa (diperiksa) di Polres (Indramayu),” ungkap Ibrahim.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025
Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025