Berita

Supir Taksi Ancam WNA di Bali, Tunjukkan Sajam dan Membuat Bule Histeris

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
supir taksi ancam WNA di Bali
Supir taksi ancam WNA di Bali dengan sajam. (Pexels/MYKOLA OSMACHKO)

HARIANE – Media sosial digegerkan dengan beredarnya sebuah video seorang supir taksi ancam WNA di Bali.

Belum diketahui secara pasti kapan insiden itu terjadi. Namun yang pasti, kini identitas supir taksi yang saat kejadian membawa mobil dengan nopol DK 1841 AAX tersebut tersebar luas.

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari Instagram @jurnalisrakyat, supir taksi tersebut berasal dari Nusa Tenggara Timur (NTT).

Tak hanya cekcok, supir tersebut juga sempat membuat 2 WNA asal Amerika Serikat itu histeris saat ia menunjukkan sajam yang dibawa.

Kronologi Supir Taksi Ancam WNA di Bali

Berdasarkan keterangan dari akun Instagram @kamerapengawas.id, peristiwa supir taksi ancam WNA di Bali terjadi lantaran argo yang tidak sesuai dengan perjanjian.

Dua WNA berjenis kelamin wanita tersebut berjanji akan memberi uang sebesar Rp 50 ribu para sang supir dengan tujuan Potato Head.

supir taksi ancam WNA di Bali
KTP sopir yang ancam turis asal USA di Bali. (Instagram/jurnalisrakyat)

Namun ditengah perjalanan supir taksi minta uang sebesar 50 USD. Dua WNA yang belum diketahui identitasnya tersebut pun menolak dan meminta agar mereka diturunkan saja.

Namun permintaan keduanya di tak dituruti dan mereka bertiga kembali cekcok. Karena tak kunjung sepakat dengan harga argo, supir pun melakukan gerakan seperti memukul dan membuat mereka menjerit.

Keduanya sempat meminta agar diantarkan ke kantor Polisi dan mengancam akan melaporkan insiden pemerasan tersebut ke Duta Besar USA.

Namun lagi-lagi sopir tidak menggubris. Kedua WNA tersebut kembali ketakutan saat sopir tiba-tiba mengeluarkan sajam dan membuat gerakan seperti menggorok leher.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025