Berita , Nasional

Syahrul Yasin Limpo Datangi Gedung Kementan, Beri Salam dan Acungkan Jempol pada Awak Media

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Syahrul Yasin Limpo Datangi Gedung Kementan, Beri Salam dan Acungkan Jempol pada Awak Media
Syahrul Yasin Limpo datangi Gedung Kementan pada Kamis, 5 Oktober 2023. (Foto: Instagram/syasinlimpo)

HARIANE – Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo datangi gedung Kementan pada Kamis, 5 Oktober 2023.

Momen kedatangan pria yang sedang tersandung kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian tersebut disambut oleh awak media dan sejumlah pegawai.

Begitu pintu mobil dibuka, Syahrul Yasin Limpo selanjutnya mengucapkan salam kepada awak media yang telah menanti-nanti kemunculannya.

Sayangnya, berdasarkan unggahan Instagram @jayalah.negriku, Yasin Limpo tak menjawab satupun pertanyaan yang dilontarkan awak media.

Ia hanya tersenyum sembari memberi tanda hormat dan mengacungan jempolnya kepada awak media sebelum melenggang ke dalam gedung Kementan.

Sempat Dikabarkan Hilang Kontak, Hari ini Syahrul Yasin Limpo Datangi Gedung Kementan

Syahrul Yasin Limpo datangi Gedung Kementan hari ini setelah tiba di tanah air pada Rabu, 4 Oktober 2023.

Seperti yang diberitakan sebelumnya, Komisi Pemberantasan Korupsi melakukan penggeledahan di rumah dinas Yasin Limpo pada Kamis, 28 September 2023.

Syahrul Yasin Limpo Datangi Gedung Kementan, Beri Salam dan Acungkan Jempol pada Awak Media
Momen Yasim Limpo menyapa awak media yang menunggunya diluar Gedung Kementan. (Foto: Instagram/jayalah.negriku)

Penggeledahan tersebut bahkan memakan waktu yang cukup lama dan baru selesai keesokan paginya, yaitu Jumat, 29 September 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB