Berita

T.O.P eks Bigbang Rilis Produk Wine Miliknya di Akhir Tahun, Banjir Dukungan dari Penggemar

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
T.O.P eks Bigbang Rilis Produk Wine Miliknya di Akhir Tahun, Banjir Dukungan dari Penggemar
T.O.P eks Bigbang Rilis Produk Wine Miliknya di Akhir Tahun, Banjir Dukungan dari Penggemar
T'Spot merupakan brand wine oleh T.O.P yang bekerja sama dengan seni dari Kohei Nawa. Wine ini akan diproduksi di Prancis dan tidak menutup kemungkinan nantinya juga akan di ekspor ke luar negeri.
Ide ini mendapat banyak dukungan dari para penggemar dan banyak penggemar yang berharap produk ini nantinya akan beredar di luar negeri.
BACA JUGA : TOP Bigbang Alami Masalah Kesehatan Mental dan Hampir Bunuh Diri
"Congratulation! So happy for you and for us! Make it available internationally, please!" tulis akun @jencme.
"Amazing! T'SPOT curated by T.O.P  artwork by @nawa_kohei! What a perfect team!
Wine and art is a comfortable union, with the time and energy spent producing a fine bottle of wine comparable to a work of art. The creation of its label no exception. I’m so happy and proud of you!!
Can’t wait to get my hands on a bottle. Huge support for you T.O.P!!," tulis akun wendy_chaiwawa.
"Tabi, you are truly REBORN. I am so proud of you for working on your new solo album and film, with @johnleefilms it's bound to be an incredible work of art, we are waiting for you," tulis akun @starrpuu.
"We are so happy for you, congratulations!," tulis @asami_kiyokawa.
T.O.P eks Bigbang rilis produk wine miliknya sejalan dengan hobinya dalam bidang seni. Menurutnya, wine dan seni adalah satu kesatuan dan bukan suatu hal yang dapat dipisahkan.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB