Gaya Hidup , Pendidikan , Pilihan Editor

Punya Segudang Bisnis, Ini Tips Memulai Bisnis Ala Prilly Latuconsina

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Punya Segudang Bisnis, Ini Tips Memulai Bisnis Ala Prilly Latuconsina
Punya Segudang Bisnis, Ini Tips Memulai Bisnis Ala Prilly Latuconsina
HARIANE – Prilly Latuconsina belum lama ini menghebohkan netizen Indonesia karena kini menjadi pemiliki klub sepak bola Persikota Tangerang, ternyata ini tips memulai bisnis ala Prilly Latuconsina.
Tips memulai bisnis ala Prilly Latuconsina dibagikan oleh gadis cantik itu di berbagai kesempatan untuk mengajak milenial semangat berbisnis di usia muda.
Masih berumur 25 tahun dan memiliki segudang bisnis, tak heran jika banyak netizen “kepo” dan mengikuti tips memulai bisnis ala Prilly Latuconsina.
Dilansir dari channel Youtube Luna Maya, Prilly Latuconsina berkata bahwa generasi milenial perlu memanfaatkan waktu untuk bekerja dan bukan hanya main-main. Menurut Prilly, giat bekerja sedini mungkin merupakan langkah awal seseorang mencapai hidup yang sukses.
BACA JUGA : Akuisisi Persikota Tangerang, Prilly Latuconsina Semakin Menjadi Inspirasi Masyarakat!

Apa saja bisnis yang dikelola oleh Prilly Latuconsina?

Pada tahun 2022 ini, tercatat ada 10 bisnis yang dikelola oleh Prilly Latuconsina, berikut diantaranya:
1. Fashion brand “Rebel Princess”
2. Kuliner pedas khas rumahan “Nona Judes”
3. Frozen food “Bumbu Nona”
4. Minuman pelangsing “Slimilly”
5. Jewelry line “Ily Gold”
6. Suplemen kecantikan “Before After Me”
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB