Olahraga

Transfer David Raya ke Arsenal dengan Biaya 40 Juta Poundsterling, Apakah Cuma Jadi Pelapis Aaron Ramsdale?

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Transfer David Raya ke Arsenal
Transfer David Raya ke Arsenal, yang menghabiskan dana 40 juta Poundsterling dikabarkan akan segera rampung. (Foto: Instagram/d.raya1)

HARIANE - Dikabarkan bahwa transfer David Raya ke Arsenal sudah hampir selesai. Dimana Brentford menyepakati harga yang ditawarkan Arsenal.

David Raya yang menunjukkan penampilan apiknya bersama Brentford di musim 2022/23, sebelumnya memang telah memutuskan hengkang untuk bermain di klub yang lebih besar.

Tercatat, ada empat tim, termasuk Arsenal yang punya niatan untuk mendatangkan penjaga gawang berkebangsaan Spanyol tersebut. 

Kendati banyak peminat, hanya Arsenal yang serius mendatangkan Raya, dan mengajukan tawaran resmi ke Brentford.

Transfer David Raya ke Arsenal, Jadi Kiper Utama atau Penghangat Bangku Cadangan?

Transfer David Raya ke Arsenal
Suksesnya transfer David Raya ke Arsenal, akan menambah persaingan dengan Aaron Ramsdale untuk memperebutkan penjaga gawang utama The Gunners. (Foto: Instagram/aaronramsdale)

Arsenal, yang hanya mampu finish di urutan kedua Liga Premier Inggris memang gencar mendatangkan pemain bintang selama bursa transfer musim panas 2023.

Sebelumnya, The Gunners telah mendatangkan Kai Havertz dari Chelsea dengan biaya Rp 1,3 triliun, Jurrien Timber dari Ajax Amsterdam dengan mahar Rp 695 miliar. Serta Declan Rice dari West Ham seharga Rp 2 triliun. 

Tak cukup sampai disitu, Arsenal juga akan mendatangkan pemain baru di sektor penjaga gawang, yakni David Raya dari Brentford.

Dimana Arsenal telah menjalin kesepakatan pribadi dengan Raya.

"Understand David Raya has reached an agreement in principle with Arsenal on personal terms," tulis Fabrizio Romano.

Sayangnya, pembelian penjaga gawang baru ini dianggap aneh, mengingat penampilan apik Aaron Ramsdale di bawah mistar gawang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025