Berita

Truk Tabrak Gardu Listrik di Pekalongan, Lalu Lintas Alami Kemacetan Panjang

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
truk tabrak gardu listrik di Pekalongan
Sebuah truk tabrak gardu listrik di Pekalongan hingga ringsek. (Foto: Instagram/pekalonganinfo)

HARIANE - Sebuah insiden kecelakaan telah terjadi pagi ini mengakibatkan truk tabrak gardu listrik di Pekalongan hingga ringsek.

Kecelakaan tunggal tersebut terjadi pagi ini, Jumat 1 Maret 2024 dan hanya melibatkan truk bermuatan beras ini.

Lokasi kecelakaan berada di Jalan Raya Pantura Kauman Wiradesa sekitar RM mas Budi, Pekalongan dan terjadi sekitar pukul 04.30 WIB.

Kecelakaan Tunggal Akibatkan Truk Tabrak Gardu Listrik di Pekalongan

Pekalongan Info telah mengabarkan adanya peristiwa kecelakaan tungga yang dialami oleh sebuah truk bermuatan beras.

"Sebuah truk muatan beras mengalami kecelakaan hingga terguling di Jl. Raya Pantura Kauman Wiradesa sekitar RM mas Budi, Jum'at (01/03) sekira pukul 04.30 Wib. Alhamdulillah supir selamat hanya truknya mengalami kerusakan cukup parah," keterangan dari akun tersebut.

Truk tabrak gardu listrik di Pekalongan
Jalan sempat ditutup hingga terjadi kemacetan panjang. (Foto: Instagram/pekalonganinfo)

Belum diketahui bagaimana kronologi dari kecelakaan ini, namun truk berakhir menabrak sebuah gardu listrik di pinggir jalan.

Muatan truk berupa beras dalam karung ini juga berceceran di jalanan sehingga perlu dibereskan.

Akibatnya truk alami kerusakan cukup parah karena menghantam gardu listrik, beruntungnya sang pengemudi selamat.

Akibat kecelakaan ini arus listrik dibeberapa wilayah Wiradesa padam untuk sementara waktu karena hantaman truk terhadap gardu listrik tersebut.

Tak hanya itu, lalu lintas sempat alami kemacetan panjang akibat truk yang menghalangi sebagian ruas jalan sehingga pengendara lainnya kesulitan untuk melintas pagi ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Kecelakaan di Gunung Sindur Bogor Pagi ini, Pemotor Adu Banteng Diduga Gegara Hal ...

Rabu, 23 Juli 2025
Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Sesosok Mayat dengan Luka di Dahi, Ditemukan dibawah Jembatan Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Kecelakaan di Jalan Magelang Hari ini Tewaskan 1 Orang, 3 Korban Terlupa Parah

Rabu, 23 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Jadwal KRL Bogor Manggarai 23-29 Juli 2025, Jam Berangkat Pertama Pukul 04.13 WIB

Rabu, 23 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Meroket Tajam, Yakin Mau ...

Rabu, 23 Juli 2025
Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Mantap! Harga Emas Hari ini Rabu 23 Juli 2025 Melesat, Antam 1 Gram ...

Rabu, 23 Juli 2025
Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Selasa, 22 Juli 2025