Berita , Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Surakarta Akan Buka Cabang di Seoul, Ini Profil Tongmyong University yang Diajak Kerja Sama

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Universitas Muhammadiyah Surakarta Akan Buka Cabang di Seoul, Ini Profil Tongmyong University yang Diajak Kerja Sama
Universitas Muhammadiyah Surakarta Akan Buka Cabang di Seoul, Ini Profil Tongmyong University yang Diajak Kerja Sama
Tongmyong University ini memiliki 8 fakultas yakni Fakultas AI, Teknik, Administrasi Bisnis, Kesejahteraan dan Pendidikan, Arsitektur dan Desain, Ilmu Sosial dan Humaniora, Studi Multidisiplin Masa Depan, dan satu fakultas lain yang dinamakan Do-ing.
Selain itu, fasilitas yang ada di universitas ini juga sangat banyak seperti kafe, kafetaria, ATM, studio fotografi, salon, toko buku, toko kacamata, lapangan serba guna, stadion, lapangan bola, lapangan voli atau basket, perpustakaan 6 lantai, dan sebagainya.
BACA JUGA : Ferdy Sambo Sidang Tanpa Rompi Tahanan, Kejagung Beri Penjelasan
Sedangkan universitas yang berafiliasi dengan Tongmyong University mencapai 94 universitas yang tersebar di berbagai negara seperti Amerika, Inggris, Jerman, Australia, Selandia Baru, Rusia, Kazahkhstan, Serbia, Montenegro, Bulgaria, Cina, Jepang, Taiwan, Mongolia, Singapura, Thailand, Vietnam, Filipina, Malaysia, serta India.
Salah satu universitas ternama di Asia yang bekerja sama dengan universitas ini adalah Nanjing University, yang ternyata masuk ke daftar 32 universitas terbaik di Asia versi QS Asia University Rankings 2022.
Dari daftar universitas yang berafiliasi dengan Tongmyong University, belum ada universitas manapun di Indonesia yang bekerja sama dengannya.
Jadi, kemungkinan Universitas Muhammadiyah Surakarta menjadi universitas di Indonesia pertama yang bekerja sama dengan Tongmyong University.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025