Berita , D.I Yogyakarta
Vaksinasi Rabies Gratis Jogja 2023 : Catat Syarat, Cara Daftar, dan Jadwal Selengkapnya
Jihan Rohadatul Aisy
Program vaksinasi rabies gratis Jogja 2023 untuk hewan peliharaan wilayah perkotaan. (Foto: Unsplash/Andres S)
Cara pendaftaran vaksinasi rabies gratis Jogja 2023:
- Buka laman resminya. Klik di sini.
- Pilih lokasi vaksinasi rabies
- Untuk pilihan vaksinasi di wilayah kelurahan, pilih “Pendaftaran Vaksinasi Rabies di Kelurahan se-Kota Yogyakarta”
- Untuk pilihan poliklinik hewan kota yogyakarta, pilih “Pendaftaran Vaksinasi Rabies di Poliklinik Hewan Kota Yogyakarta”
- Untuk pilihan tempat praktik dokter hewan, pilih “Pendaftaran Vaksinasi di Praktik Dokter Hewan
- Swasta”
- Isi form sesuai dengan pilihan lokasi vaksinasi rabies
- Pendaftaran selesai
Berikut jadwal lengkap vaksinasi rabies gratis Jogja di kelurahan:
- Senin, 4 September 2023: Kelurahan Panembahan, Kelurahan Kadipaten, Kelurahan Patehan
- Selasa, 5 September 2023: Kelurahan Prawirodirjan, Kelurahan Ngupasan, Kelurahan Wirobrajan
- Rabu, 6 September 2023: Kelurahan Patangpuluhan, Kelurahan Pakuncen, Kelurahan Mantrijeron
- Kamis, 7 September 2023: Kelurahan Suryodiningratan, Kelurahan Gedongkiwo, Kelurahan Tegalrejo
- Senin, 11 September 2023: Kelurahan Bener, Kelurahan Kricak, Kelurahan Karangwaru
- Selasa, 12 September 2023: Kelurahan Brontokusuman, Kelurahan Wirogunan, Kelurahan Keparakan
- Rabu, 13 September 2023: Kelurahan Gunungketur, Kelurahan Purwokinanti, Kelurahan Mujamuju
- Kamis, 14 September 2023: Kelurahan Pandeyan, Kelurahan Semaki, Kelurahan Sorosutan
- Senin, 18 September 2023: Kelurahan Tahunan, Kelurahan Warungboto, Kelurahan Giwangan
- Selasa, 19 September 2023: Kelurahan Prenggan, Kelurahan Purbayan, Kelurahan Rejowinangun
- Rabu, 20 September 2023: Kelurahan Baciro, Kelurahan Demangan, Kelurahan Terban
- Kamis, 21 September 2023: Kelurahan Klitren, Kelurahan Kotabaru, Kelurahan Bumijo
- Senin, 25 September 2023: Kelurahan Cokrodiningratan, Kelurahan Gowongan, Kelurahan Sosromenduran
- Selasa, 26 September 2023: Kelurahan Pringgpkusuman, Kelurahan Ngampilan, Kelurahan Notoprajan
- Rabu, 27 September 2023: Kelurahan Suryatmajan, Kelurahan Tegalpanggung, Kelurahan Bausasran
Jadwal lengkap vaksinasi rabies gratis Jogja di Poliklinik dan dokter hewan:
1. Poliklinik Hewan Kota Yogyakarta Umbulharjo
- Alamat : Jl. Tegalturi, Giwangan, Umbulharjo
- Jadwal : Senin – Kamis pukul 08.00 – 15.30 WIB, Jumat pukul 08.00 – 14.30 WIB
- Kontak : (0274) 371080
2. drh. Nina Prihatini
- Alamat : Sor-Wo Pet Care, Jl. NaganLor No18, Patehan, Kraton
- Jadwal : Jumat – Sabtu pukul 17.00 – 20.00 WIB
- Kontak : 081338895784