Berita , Gaya Hidup , Artikel , Pilihan Editor

10 Rekomendasi Buku Member BTS yang Harus ARMY Baca, Ada Yang Dijadikan Judul Album

profile picture Pitria Deswita
Pitria Deswita
10 Rekomendasi Buku Member BTS yang Harus ARMY Baca, Ada Yang Dijadikan Judul Album
10 Rekomendasi Buku Member BTS yang Harus ARMY Baca, Ada Yang Dijadikan Judul Album
HARIANE - 10 rekomendasi buku member BTS yang harus Army baca ini seringkali jadi inspirasi dalam membuat musik dan lagu BTS hingga tak jarang memiliki arti yang sangat relate dengan kehidupan. Bahkan ada salah satu buku yang judulnya dijadikan sebagai judul lagu BTS hingga mampu meraih kesuksesan besar.
10 rekomendasi buku member BTS yang harus Army baca diambil berdasarkan buku-buku yang telah dibaca oleh para member BTS.
Dilansir dari situs ladykiatown.com, 10 rekomendasi buku member BTS yang harus ARMY baca ini berdasarkan buku yang telah dibaca oleh masing-masing member dengan selera dan genre berbeda. Tak jarang para member BTS membagikan daftar buku yang dibacanya, hingga membuat buku-buku tersebut ludes terjual habis oleh para penggemar.
BACA JUGA : Army Naikkan Trending 'Ed Sheeran Oppa' Twitter Setelah Beredar Video V BTS Berinteraksi dengan Olivia Rodrigo
Berikut 10 rekomendasi buku member BTS yang harus ARMY baca berdasarkan referensi member BTS

Rekomendasi Buku RM BTS

Demian oleh Hermann Hesse
10 rekomendasi buku member BTS yang harus ARMY baca yang pertama adalah Demian karya Hermann Hesse. Novel karya Hermann Hesse ini menceritakan Emil Sinclair, seorang anak laki-laki yang dibesarkan di rumah borjuis.
Emil Sinclair merasa berada di tempat yang tak seharusnya. Keluarga yang religius dan memaknai hidup dengan sisi positif justru terasa salah untuknya
Hingga dia akhirnya bertemu dengan Max Demian, seorang murid baru di sekolahnya, yang menuntunnya menemukan jati diri.
Kisah di buku ini, kabarnya yang menjadi inspirasi RM BTS membuat lagu berjudul Blood, Sweat & Tears, yang rilis pada Oktober 2016 lalu.
Highly Sensitive People In An Insensitive World oleh Ilse Sand
Ads Banner

BERITA TERKINI

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Jumat, 26 April 2024 20:48 WIB
RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

Jumat, 26 April 2024 20:26 WIB
Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Jumat, 26 April 2024 19:20 WIB
Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Jumat, 26 April 2024 19:07 WIB
Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Jumat, 26 April 2024 18:55 WIB
Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Jumat, 26 April 2024 18:21 WIB
Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Jumat, 26 April 2024 18:16 WIB
Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Jumat, 26 April 2024 18:01 WIB
Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Jumat, 26 April 2024 17:11 WIB
Hasil Laga BTR vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Robot Merah Semakin ...

Hasil Laga BTR vs Geek Fam MPL ID S13, Tim Robot Merah Semakin ...

Jumat, 26 April 2024 16:25 WIB