Berita , D.I Yogyakarta

2 Pelaku Terduga Kasus Mutilasi di Turi Sleman Ditangkap, Diduga Kabur ke Jawa Barat

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
2 Pelaku Terduga Kasus Mutilasi di Turi Sleman Ditangkap, Diduga Kabur ke Jawa Barat
Pelaku kasus mutilasi di Turi Sleman telah berhasil ditangkap. (Foto: Instagram/merapi_uncover)

HARIANE - Beberapa hari belakangan ini, kasus mutilasi di Turi Sleman telah menggemparkan warga sekitar khususnya daerah Sleman.

Beberapa potongan tubuh korban mutilasi satu persatu telah berhasil ditemukan oleh pihak kepolisian dan SAR yang bertugas.

Dimulai dari penemuan potongan tangan korban di jembatan Kelor hingga kepala dan tulang iga yang baru-baru ini ditemukan di lokasi yang berbeda namun tidak terlalu berjauhan.

Kini, pelaku sudah berhasil di tangkap oleh pihak kepolisian dan berhasil diamankan untuk proses hukum lebih lanjut.

Polisi Tangkap 2 Pelaku Kasus Mutilasi di Turi Sleman

Dikutip dari akun Instagram @merapi_uncover yang mengabarkan bahwa pelaku dari kasus mutilasi di turi Sleman telah berhasil ditangkap. Pelaku berjumlah 2 orang dengan berjenis kelamin laki-laki. 

"Mohon ijin melaporkan unit 5 subdit 3 melaksanakan penahanan terkait laporan polisi: LP/B/415/VII/2023/SPKT/POLRESTA SLEMAN/POLDA D.I.YOGYAKARTA, tanggal 12 Juli 2023 tentang tindak pidana pembunuhan dengan cara di mutilasi yang terjadi pada hari Rabu tanggal 12 Juli 2023 pukul 19.30 Wib yang bertempat di JI.Selowangsan,Dadapan (Sungai Bedog) Rt.002/Rw.025 Wonokerto, Turi,Sleman, D.I.Yogyakarta," tulis akun tersebut.

Sementara itu kronologi pengungkapakn kasus dilaporkan oleh akun Instagram @toto_kurniawan mengabarkan beberapa informasi terkait kasus mutilasi di Turi Sleman, sebagai berikut.

Pembunuhan diduga dilakukan di sebuah kos milik pria inisial AH di Dusun Karapyak RT 04, RW 019 Kelurahan Triharjo, Kapanewon Sleman.

Tim Reskrimum Polda DIY kemudian melaksanakan pendalaman di kos tersangka yang digunakan untuk membunuh dan memutilasi Korban.

Dari hasil pendalaman dilakukan pengambilan barang bukti berupa potongan tubuh manusia bagian kepala korban mutilasi yang terjadi di Kapanewonan Turi.

Potongan tubuh bagian kepala tersebut diduga dibuang oleh tersangka di Dusun Gimberan, Kalurahan Merdikorejo, Kapanewonan Tempel.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Senin, 20 Mei 2024 21:03 WIB
PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

Senin, 20 Mei 2024 21:01 WIB
11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

Senin, 20 Mei 2024 18:24 WIB
Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Senin, 20 Mei 2024 18:02 WIB
Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Senin, 20 Mei 2024 16:56 WIB
Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Senin, 20 Mei 2024 16:49 WIB
Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Senin, 20 Mei 2024 16:14 WIB
Perkuat Koalisi Pilkada 2024, Sunaryanta Daftarkan Diri ke PKB

Perkuat Koalisi Pilkada 2024, Sunaryanta Daftarkan Diri ke PKB

Senin, 20 Mei 2024 15:39 WIB
Jadwal SIM Keliling Tegal Mei 2024, Tersedia di 6 Lokasi

Jadwal SIM Keliling Tegal Mei 2024, Tersedia di 6 Lokasi

Senin, 20 Mei 2024 15:38 WIB
Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo Terlibat Kasus Korupsi, Lurah Bakal Tunjuk Pj

Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo Terlibat Kasus Korupsi, Lurah Bakal Tunjuk Pj

Senin, 20 Mei 2024 15:37 WIB