Gaya Hidup

20+ Lomba 17 Agustus yang Seru dan Populer untuk Anak Hingga Dewasa

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
lomba 17 Agustus
Beberapa jenis lomba 17 Agustus yang seru dan menarik. (Foto: hariane/elza)

HARIANE - Bulan Agustus di Indonesia identik dengan perayaan hari Kemerdekaan. Di bulan ini, masyarakat akan mulai mencari ide lomba 17 Agustus untuk mempersiapkan perayaan HUT RI.

Masyarakat baik anak-anak hingga orang dewasa akan merayakan hari kemerdekaan di daerahnya masing-masing.

Untuk memeriahkan dan menyemarakkan momen tersebut, masyarakat maupun pemuda-pemudi desa (Karang Taruna) akan mengadakan kegiatan tirakatan dan lomba-lomba.

Bagi masyarakat yang akan mempersiapkan lomba 17 Agustus-an, berikut ini beberapa ide lomba yang seru dan populer yang dapat dijadikan referensi.

Lomba Kegiatan 17 Agustus untuk Anak Hingga Dewasa

1. Lomba Hias Kostum

Lomba hias kostum sangat populer dan cukup digemari masyarakat. Lomba ini bisa dilakukan di sekolah maupun di lingkungan masyarakat.

Peserta baik anak-anak maupun orang dewasa bisa dibebaskan untuk menghias kostum maupun properti seperti topi, kalung, atau hiasan lainnya yang bernuansa merah putih.

Selanjutnya, kostum dan properti yang sudah dihias akan dilombakan pada saat kegiatan Jalan Sehat atau saat agenda lomba fashion show.

Di sini, masyarakat akan tertantang untuk bisa berkreasi membuat kostum yang unik dan menarik untuk bisa memenangkan lomba.

2. Lomba Kreasi PBB

Lomba baris-berbaris atau PBB juga populer diadakan saat lomba agustus-an. Lomba yang seru dan meriah untuk diadakan karena menampilkan gaya baris-berbaris sesuai kreasi kelompok yang unik dan lucu.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Rawan Gesekan, Kemenag Gunungkidul Terbitkan Aturan Pelaksanaan Takbir Keliling

Rawan Gesekan, Kemenag Gunungkidul Terbitkan Aturan Pelaksanaan Takbir Keliling

Rabu, 26 Maret 2025
Antisipasi Kemacetan, Ini Jalur Rekayasa Lalu Lintas Di Gunungkidul Selama Lebaran

Antisipasi Kemacetan, Ini Jalur Rekayasa Lalu Lintas Di Gunungkidul Selama Lebaran

Rabu, 26 Maret 2025
Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Rabu, 26 Maret 2025
Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025