Teknologi

3 Tips dan Cara Backup Kontak HP Android yang Wajib Diketahui, Simpel dan Mudah

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Tips dan Cara Backup Kontak HP Android
Tips dan cara backup kontak HP Android. (Ilustrasi: Pixabay/200degrees)

HARIANE - Beberapa tips dan cara backup kontak HP Android berikut bisa menjadi panduan bagi para pengguna smartphone Android untuk mencadangkan kontak yang ada pada handphone.

Pencadangan kontak biasanya dilakukan untuk mencegah hilangnya kontak terlebih jika terdapat banyak kontak penting seperti rekan kerja, bisnis, keluarga dan lainnya.

Adanya pencadangan kontak para pengguna smartphone Android tidak perlu khawatir akan kehilangan kontak yang disebabkan oleh berbagai kondisi seperti kehilangan hingga kerusakan handphone serta kondisi lainnya.

3 Tips dan Cara Backup Kontak HP Android

Ada berbagai macam kondisi yang menyebabkan pengguna kehilangan kontak di HP Android seperti kehilangan, kerusakan HP dan berbagai kondisi lain yang kadang tidak diduga-duga.

Upaya mencegah kehilangan kontak dalam mengantisipasi berbagai kondisi tersebut, ada beberapa cara untuk mencadangkan kontak pada HP Android.

Cara-cara tersebut antara lain melalui akun google pengguna, melalui File VCF, dan melalui kartu SIM, seperti dirilis laman Android Authority.

Tips dan Cara Backup Kontak HP Android Melalui Akun Google

Pencadangan melalui akun Google lebih mudah dan nyaman. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

Pencadangan melalui akun google merupakan cara yang paling mudah dan nyaman karena google terintegrasi dengan Android.

Google akan terus menjaga sinkronisasi kontak termasuk semua kontak saat ini, serta yang baru ditambahkan.

Baik ponsel tiba-tiba rusak, berhenti berfungsi, atau beralih perangkat, google otomatis mencadangkan kontak Android ke akun Google yang bisa diunduh kapan saja oleh pengguna.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB