Gaya Hidup

3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim

profile picture Nadhirah
Nadhirah
3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim
3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim
HARIANE - Tips menabung untuk pemula sangat bermanfaat bagi yang belum terbiasa menyisihkan uang.
Meski pada awalnya sulit untuk dilakukan, tips menabung untuk pemula ini perlu diketahui.
Sebab tips menabung untuk pemula bisa menjadi hal penting bagi yang ingin mencoba menyimpan uang guna membeli keperluan besar di kemudian hari.
BACA JUGA : 7 Tips Beli Mobil Bekas, Wajib Tahu Sebelum Membeli Supaya Tidak Tertipu Penjual Nakal
Agar lebih mengerti mengenai konsep menabung, menurut Banco Central De La República Argentina, menabung merupakan kegiatan bagian dari pendapatan yang tidak dibelanjakan untuk pengeluaran saat ini.
Ini lah tiga tips menabung untuk pemula yang bisa dicoba agar berhasil yang bisa dilakukan oleh pelajar, mahasiswa, hingga yang sudah bekerja sekalipun.

1. Tips menabung untuk pemula: Catat pemasukan dan pengeluaran

Sebelum mulai menabung, alangkah baiknya jika mencatat terlebih dahulu pemasukan dan pengeluaran dalam satu bulan atau setidaknya dalam satu minggu.
Perlu diingat, saat mencatat pemasukan dan pengeluaran ini harus serealistis mungkin yang terjadi saat akan mulai menabung.
Hal ini dikarenakan akan sulit untuk menabung jika pemasukan dan pengeluaran yang dicatat ternyata lebih sedikit atau lebih banyak dari jumlah aslinya.
Mencatat pemasukan dan pengeluaran ini bisa dilakukan melalui aplikasi atau pun manual, tergantung dari kenyamanan.

2. Kategorikan pengeluaran ke beberapa tingkatan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025