Gaya Hidup , Hobi

4 Film Indonesia Tayang Lebaran 2023, Didominasi oleh Genre Horor

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Film Indonesia tayang lebaran 2023.
Salah satu film Indonesia tayang lebaran 2023, Sewu Dino. (Foto: Instagram/@sewudinomovie)

HARIANE - Tahun ini ada 4 film Indonesia tayang lebaran 2023 yang sebagian besar mengusung genre horor.

Kini dunia perfilman Indonesia semakin berkembang, beberapa rumah produksi berlomba-lomba untuk menghasilkan karya perfilman yang menarik sesuai pasar. Apalagi di ranah film bergenre horor.

Pada awal tahun 2023 saja, kira-kira telah ada sekitar lebih dari 10 film horor yang tayang di bioskop Indonesia. Beberapa di antaranya ialah Waktu Maghrib, Mangkujiwo 2, Pesugihan: Bersekutu dengan Iblis, Perjanjian Gaib dan lainnya.

Masih ada beberapa film lainnya yang akan tayang bulan Maret nanti. Selain itu ada 4 film Indonesia tayang lebaran 2023 yang sebagian besar bergenre horor. Apa sajakah film tersebut? Simak di bawah ini.

4 Film Indonesia Tayang Lebaran 2023

Pada tahun-tahun sebelumnya, ada beberapa film Indonesia yang memang dijadwalkan tayang di bioskop selama masa libur lebaran yang biasanya lumayan panjang.

Tahun ini pun akan ada sejumlah 4 film Indonesia yang dijadwalkan tayang pada waktu lebaran 2023. Dari keempat film tersebut, 3 di antaranya mengusung genre horor yakni sebagai berikut.

1. Buya Hamka

Film Indonesia tayang lebaran 2023
Salah satu Film Indonesia tayang lebaran 2023, Buya Hamka. (Foto: Instagram/@film_indonesia)

Film ini merupakan film biopik atau film biografi. Seperti dilansir dari laman Oxford Dictionary, film biopik biasanya menceritakan kisah hidup tokoh tertentu yang kemudian ditambah dramatisasi. Sesuai judulnya, film ini akan menceritakan kehidupan dari sosok Buya Hamka. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025