Gaya Hidup , Wisata

5 Fakta Menarik Studio Alam Gamplong di Yogyakarta, Tempat Berburu Foto yang Instagramable

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
5 Fakta Menarik Studio Alam Gamplong di Yogyakarta, Tempat Berburu Foto yang Instagramable
5 Fakta Menarik Studio Alam Gamplong di Yogyakarta, Tempat Berburu Foto yang Instagramable
HARIANE – Fakta menarik Studio Alam Gamplong adalah tempat wisata spot foto yang mengusung tema kota jaman dulu dengan beberapa wahana yang dapat dikunjungi.
Tempatnya yang instagramable menjadikan fakta menarik Studio Alam Gamplong memiliki nilai plus tersendiri bagi pengunjung untuk datang ke tempat wisata foto ini.
Beberapa fakta menarik Studio Alam Gamplong, pernah dijadikan sebagai tempat syuting yang mana saat ini dikelola menjadi museum yang berisi properti bekas syuting. Sehingga cocok sekali untuk referensi tempat museum di Yogyakarta.
Pengunjung yang datang pun dari berbagai daerah dan kalangan mulai dari anak sekolah, hingga rombongan keluarga. Mereka juga terkadang datang sampai 2 kali karena untuk kebutuhan konten yang mereka buat. Lokasinya sendiri berada di Dukuh, Sumberrahayu, Kecamatan Moyudan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Berikut ini 5 fakta menarik Studio Alam Gamplong di Yogyakarta:

1. Bekas tempat syuting

Seperti yang telah dikatakan sebelumnya, Studio Alam Gamplong merupakan tempat bekas syuting film Habibie Ainun 3, dan Bumi Manusia.
Tempat bekas syuting film tersebut, akhirnya dikelola kembali oleh masyarakat sekitar dan berkembang menjadi tempat wisata.
Fakta menarik studio alam gamplong
Potret fakta menarik Studio Alam Gamplong, terdapat set yang sedang di renovasi untuk dijadikan tempat syuting film lagi. (Foto: Happy Sefbrina Anugrah)
Meski film tersebut telah usai, Studio Alam Gamplong masih aktif jika ingin dijadikan sebagai tempat lokasi syuting film. Dari informasi yang didapat nantinya juga akan ada beberapa film karya Hanung Bramantyo yang menjadi tempat ini sebagai lokasi syuting lagi.
BACA JUGA : Mengintip Rumah Ainun di Studio Alam Gamplong, Tempat Syuting Habibie Ainun 3, Hingga Peninggalan Koleksi Propertinya

2. Bisa dijadikan tempat edukasi dan foto prawedding

Selain pernah dijadikan tempat syuting film, Studio Alam Gamplong juga dapat dipakai untuk kegiatan edukasi. Seperti dipakai untuk Praktik Kerja Lapangan (PKL) untuk anak SMK. Mereka biasanya berasal dari jurusan multimedia dan pariwisata.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Program Desa Digipreneur UMKM, Pemerintah dan Mahasiswa Dorong Digitalisasi Marketing

Minggu, 27 Juli 2025
‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

‘Gelagat Liar’ Jadi Sorotan dalam Edisi Perdana Not-Yet Performance Festival 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Kebakaran di Lenteng Agung Jagakarsa Tewaskan 1 Orang, Bangunan Rumah Hangus

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025