Artikel

Mengulik Tempat Kelahiran Presiden Kedua Republik Indonesia di Yogyakarta yang Saat Ini di Jadikan Museum

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Mengulik Tempat Kelahiran Presiden Kedua Republik Indonesia di Yogyakarta yang Saat Ini di Jadikan Museum
Mengulik Tempat Kelahiran Presiden Kedua Republik Indonesia di Yogyakarta yang Saat Ini di Jadikan Museum
HARIANE - Tempat Kelahiran Presiden Kedua Republik Indonesia, Soeharto, terletak di Dusun Kemusuk, Desa Argomulyo, Kecamatan Sedayu, Kabupaten Bantul, Yogyakarta.
Dengan dinamakan Museum HM Soeharto, tempat kelahiran presiden kedua Republik Indonesia tersebut telah banyak mengenang tentang kehidupan Soeharto yang telah menjabat sebagai presiden selama lebih dari 30 tahun.
Mengenal Soeharto yang lahir pada 8 Juni 1921 dan wafat pada 27 Januari 2008. Tempat memorial ini sengaja dibangun di tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia yang mana pembangunannya dilakukan oleh keluarga besar HM Soeharto dibawah prakarsa H. Probosutedjo (salah satu adik HM Soeharto).
Diresmikan pada 8 Juni 2013, tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia ini dapat membuat pengunjung mengapresiasi sejarah perjalanan hidup, kiprah, dan prestasi Soeharto sejak masa kecil hingga akhir hayatnya.
BACA JUGA : Menyusuri Biografi Penghargaan Presiden Kedua Republik Indonesia, yang Memiliki Falsafah Hidup SaSaSa: Sabar, Bijaksana, Saleh

Berikut beberapa potret Museum HM Soeharto yang juga tempat kelahiran Presiden Kedua Republik Indonesia:

1.Patung Jenderal Besar H.M. Soeharto

Tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia
Patung Jenderal Besar H.M. Soeharto yang dibuat langsung di tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia. (Foto: Rizky Riawan Nursatria)
Saat sampai pertama kali memasuki gerbang pengunjung akan di perlihatkan langsung oleh patung jenderal besar H.M. Soeharto yang terbuat dari perunggu. Patung tersebut dikerjakan oleh salah satu pematung ternama yaitu Suhartono.

2.Joglo

Tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia
Salah satu bangunan Joglo khas Jawa di Museum HM Soeharto, tempat kelahiran Presiden kedua Republik Indonesia. (Foto: Rizky Riawan Nursatria)
Joglo adalah bangunan tradisional khas masyarakat Jawa. Bangunan ini biasanya memiliki ciri-ciri atap menonjol dan berbentuk persegi empat disisinya yang kemudian pada bagian tengah berbentuk seperti kerucut .
Dengan memiliki luas sekitar 60 m2, pengunjung dapat menggunakan jika ingin beristirahat sejenak setelah atau sebelum mengelilingi area memorial.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB