Artikel

5 Jenis Angklung yang Wajib Diketahui di Hari Jadi Angklung 16 November 2022

profile picture Nadhirah
Nadhirah
5 Jenis Angklung yang Wajib Diketahui di Hari Jadi Angklung 16 November 2022
5 Jenis Angklung yang Wajib Diketahui di Hari Jadi Angklung 16 November 2022
HARIANE - Pada hari jadi angklung yang jatuh pada 16 November 2022 ini, hendaknya sebagai warga negara Indonesia mengetahui 5 jenis angklung.
5 jenis angklung yang wajib diketahui ini memiliki warna suaranya sendiri.
Keunikan warnanya ini membuat 5 jenis angklung tersebut memiliki fungsi yang berbeda-beda pula.
Dari 5 jenis angklung yang akan dibahas ini, ada yang tahun ini usianya sudah mencapai 84 tahun, digunakan untuk lagu-lagu daerah tertentu, dan memiliki karakter yang sangat unik.
BACA JUGA : Bangga! 16 Budaya Asal Jawa Tengah Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda oleh Kemendikbud, Berikut Rinciannya

Inilah penjelasan masing-masing angklungnya yang informasinya diperoleh dari laman Gramedia, Rumah Belajar Kemdikbud, serta Disdik Kabupaten Purwakarta.

Angklung merupakan alat musik khas Indonesia yang terdiri dari dua sampai empat tabung bambu dan sering ditemui di Jawa Barat.
Ikatannya biasanya dibuat dengan tali rotan. Tabungnya pun dipangkas dan dipotong sedemikian rupa agar menghasilkan nada tertentu.
Angklung ini diakui secara global dan telah terdaftar sebagai Masterpiece of Oral and Intangible Heritage of Humanity di UNESCO sejak November 2010.
Cara memainkannya juga berbagai macam, mulai dari digetarkan (kurulung) yakni dipegang dengan satu tangan dan digoyangkan oleh tangan lainnya, disentak (cetok) atau ditarik dengan cepat oleh jari ke telapak tangan kanan, serta ditengkep yang artinya salah satu tabung ditahan agar tidak ikut bergetar.
Setelah mengerti tentang pengertian dan cara memainkannya, berikut jenis-jenis angklung.

5 jenis angklung: Angklung Padaeng

Ads Banner

BERITA TERKINI

Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Evoria Movement : Eksperimen dan Eksplorasi Kekayaan Intelektual

Sabtu, 27 April 2024 05:41 WIB
Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Wujud Melestarikan Budaya Lokal, Disbud Kota Yogya Gelar Pawiyatan Pantacara secara Intensif

Jumat, 26 April 2024 20:48 WIB
RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

RRQ Hoshi Pecah Losestreak dan Naik ke Posisi 6 Klasemen Sementara MPL ID ...

Jumat, 26 April 2024 20:26 WIB
Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Menolak Kalah, Laga Aura vs RRQ Hoshi MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Jumat, 26 April 2024 19:20 WIB
Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Viral Penjual Kacang Ijo Diserang Preman di Jakarta Timur, Akibatkan Gerobak Dagangan Hancur

Jumat, 26 April 2024 19:07 WIB
Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Hasil Pertandingan RRQ vs Aura MPL ID S13, Yawi Buktikan Kelasnya Pada Game ...

Jumat, 26 April 2024 18:55 WIB
Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Modus Ganjal ATM di Jogja, Korban Rugi Puluhan ...

Jumat, 26 April 2024 18:21 WIB
Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Kecelakaan di Jalan Raya Raci Surabaya, 2 Perempuan Meninggal Dunia Tertabrak Mobil

Jumat, 26 April 2024 18:16 WIB
Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Prediksi Laga RRQ Hoshi vs Aura MPL ID S13, Pembuktian Sang Raja yang ...

Jumat, 26 April 2024 18:01 WIB
Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Polres Bantul Musnahkan Puluhan Kilo Bahan Peledak

Jumat, 26 April 2024 17:11 WIB