Pendidikan , Artikel

16 Contoh Pertanyaan Seminar Proposal dan Jawabannya, Mahasiswa Akhir Wajib Tahu

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
16 Contoh Pertanyaan Seminar Proposal dan Jawabannya, Mahasiswa Akhir Wajib Tahu
Contoh pertanyaan seminar proposal dan jawabannya dapat membantu mahasiswa dalam persiapan presentasi penelitian. (Foto: pexels.com/PavelDanilyuk)

HARIANE - Contoh pertanyaan seminar proposal dan jawabannya dapat menjadi tolak ukur bagi mahasiswa dalam menghadapi seminar proposal.

Contoh tersebut juga menjadi persiapan yang penting dilakukan sebagai cara menghadapi pertanyaan dosen saat Seminar Proposal.

Dengan adanya contoh berikut ini, persiapan mahasiswa saat seminar proposal akan lebih matang pada hari pelaksanaan.

Contoh Pertanyaan Seminar Proposal dan Jawabannya

Seminar proposal seringkali dianggap sebagai momen yang menegangkan bagi mahasiswa. Pasalnya, seminar proposal menjadi langkah awal penentu mahasiswa dalam melakukan penelitian skripsi.

Dalam seminar proposal, mahasiswa tentunya akan mempresentasikan usulan penelitian untuk ditentukan apakah penelitian tersebut layak dilanjutkan atau justru tidak.

Apabila topik penelitian yang dipresentasikan tidak disetujui, maka mahasiswa perlu merevisi dan bisa saja melakukan seminar proposal kembali tergantung pada kebijakan kampus.

Adapun pada prinsipnya revisi terdiri dari dua jenis, yakni revisi minor dan mayor. Revisi minor tidak mengubah tema, metode, dan masih memungkinkan untuk dilanjutkan.

Begitupun sebaliknya, pada revisi mayor dapat mengganti metode, variabel, bahkan tema/topiknya pun harus diubah. Namun, apabila topik penelitian disetujui untuk dilanjutkan, maka ia dapat melakukan penelitian sebagaimana pada gagasan yang telah disusun.

Meskipun demikian, sebagai mahasiswa akhir tidak perlu khawatir, karena pada dasarnya seminar proposal merupakan ajang rencana penelitian yang nantinya akan mendapatkan berbagai masukan.

Beberapa contoh pertanyaan seminar proposal dan jawabannya ini akan membantu dalam mempersiapkan pertanyaan-pertanyaan yang seringkali disampaikan dosen penguji.

Menurut kanal Youtube Buiramira Official, setidaknya terdapat 16 contoh pertanyaan seminar proposal dan jawabannya yang penting diketahui.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 19 Maret 2024, Melanda Wilayah Tumpang

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 19 Maret 2024, Melanda Wilayah Tumpang

Selasa, 19 Maret 2024 06:59 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 19 Maret 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 19 Maret 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Selasa, 19 Maret 2024 06:58 WIB
Tips Mengerjakan Tes Bakat Skolastik LPDP 2024, Salah Satunya Kerjakan dari Soal yang ...

Tips Mengerjakan Tes Bakat Skolastik LPDP 2024, Salah Satunya Kerjakan dari Soal yang ...

Selasa, 19 Maret 2024 06:12 WIB
Dua Santriawati Tewas Terseret Arus Banjir di Purwodadi Grobogan

Dua Santriawati Tewas Terseret Arus Banjir di Purwodadi Grobogan

Selasa, 19 Maret 2024 05:04 WIB
Ragnar Oratmangoen dan Thom Haye Resmi Disumpah WNI, Siap Lakoni Debut di Kualifikasi ...

Ragnar Oratmangoen dan Thom Haye Resmi Disumpah WNI, Siap Lakoni Debut di Kualifikasi ...

Selasa, 19 Maret 2024 04:37 WIB
3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Melawan Vietnam

3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Melawan Vietnam

Selasa, 19 Maret 2024 04:11 WIB
Maling Masuk Rumah Warga di Klapanunggal Bogor, Gasak Televisi dan PS 3

Maling Masuk Rumah Warga di Klapanunggal Bogor, Gasak Televisi dan PS 3

Selasa, 19 Maret 2024 03:48 WIB
Tim SAR Temukan Pelajar Hanyut dan Tenggelam di Perairan Rawa Ogan Ilir, Sudah ...

Tim SAR Temukan Pelajar Hanyut dan Tenggelam di Perairan Rawa Ogan Ilir, Sudah ...

Selasa, 19 Maret 2024 03:48 WIB
Keppres Cyrus Margono Resmi Terbit dan Akan Disumpah WNI dalam Waktu Dekat

Keppres Cyrus Margono Resmi Terbit dan Akan Disumpah WNI dalam Waktu Dekat

Senin, 18 Maret 2024 21:48 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 19 Maret 2024, Berdampak Terhadap ULP Sleman dan Wates

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 19 Maret 2024, Berdampak Terhadap ULP Sleman dan Wates

Senin, 18 Maret 2024 21:44 WIB