Berita , Nasional , Teknologi , Pilihan Editor , Headline

5 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Benarkah Lebih Hemat dari Mobil BBM?

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
5 Mobil Listrik Murah di Indonesia
Mobil listrik saat ini jadi kendaraan yang diharapkan akan mengurangi konsumsi minyak bumi di masa depan.

HARIANE – Mobil listrik saat ini jadi kendaraan yang diharapkan akan mengurangi konsumsi minyak bumi di masa depan. Dengan begitu, saat ini banyak beredar mobil listrik murah di Indonesia.

Industri otomotif saat ini berlomba-lomba untuk memproduksi mobil listrik. Membuat mobil listrik murah di Indonesia ramai di pasaran.

Meski di sebut sebagai mobil listrik murah di Indonesia, harga mobil listrik saat ini masih berada di atas harga mobil berbahan bakar minyak.

Berikut merupakan daftar mobil listrik murah di Indonesia :

1. Hyundai Kona EV

Mobil listrik murah terbaik di Indonesia
Dengan baterai berkapasitas 39,2kWh, KONA Electric menghasilkan jarak tempuh mencapai 305 Km/hari yang cukup untuk berkendara sehari-hari. (Foto: Hyundai)

Sebelumnya, di tahun 2019 Hyundai merilis Hyundai Ioniq Electric selanjutnya tahun 2020 merilis Hyundai Kona Electric.

Baru satu tahun setelah rilis, Hyundai kembali merilis versi facelift dengan Hyundai Kona Electric 2021.

Dilansir dari akun Youtube Pricebook Otomotif, mobil ini memiliki kapasitas baterai 39,2 kWh dan baterai ini akan menyalurkan tenaganya ke dua roda depan melalui motor listrik.

Mobil listrik ini juga memiliki tenaga yang tergolong besar, yaitu 134 hp dengan torsi 395 Nm.

“Mobil ini menurut Hyundai dapat menempuh jarak 305 km dengan baterai kondisi penuh,” jelas narrator. Mobil listrik ini dibanderol dengan seharga Rp 697.000.000 on the road Jakarta.

2. Toyota C+pod

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025
Pastikan Keselamatan Wisatawan Pantai, Puluhan Personil Satlinmas Mulai Disiagakan

Pastikan Keselamatan Wisatawan Pantai, Puluhan Personil Satlinmas Mulai Disiagakan

Selasa, 25 Maret 2025
Pengakuan Pelaku Penyimpan Mayat Hingga Ditemukan Tinggal Kerangka

Pengakuan Pelaku Penyimpan Mayat Hingga Ditemukan Tinggal Kerangka

Selasa, 25 Maret 2025
Jalan Baru Clongop Kembali Dibuka, Dishub Gunungkidul: Hanya untuk Kendaraan Pribadi

Jalan Baru Clongop Kembali Dibuka, Dishub Gunungkidul: Hanya untuk Kendaraan Pribadi

Selasa, 25 Maret 2025
Bupati Endah Minta Warga Pertimbangkan Tradisi Urbanisasi Usai Lebaran, Ini Alasannya

Bupati Endah Minta Warga Pertimbangkan Tradisi Urbanisasi Usai Lebaran, Ini Alasannya

Selasa, 25 Maret 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun Lagi, LM 5 ...

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun Lagi, LM 5 ...

Selasa, 25 Maret 2025