Berita , Pilihan Editor

Inilah 5 Negara Eropa Barat Kewalahan Hadapi Gelombang Panas, Ancaman Kekeringan Mengerikan Menanti

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Inilah 5 Negara Eropa Barat Kewalahan Hadapi Gelombang Panas, Ancaman Kekeringan Mengerikan Menanti
Inilah 5 Negara Eropa Barat Kewalahan Hadapi Gelombang Panas, Ancaman Kekeringan Mengerikan Menanti
HARIANE - Gelombang panas membuat sejumlah negara Eropa Barat kewalahan sehingga mengeluarkan kebijakan mendesak guna melindungi warga negaranya dari penyakit serangan panas.
Salah satu negara Eropa Barat kewalahan akibat gelombang panas adalah Prancis. Dilaporkan, sebuah daerah di Prancis bernama Bordeaux mengeluarkan imbauan agar warga tidak mengadakan acara di luar rumah agar mengurangi kemungkinan warga untuk terkena penyakit serangan panas.
Dilansir dari Reuters, selain Prancis ternyata masih banyak negara Eropa Barat kewalahan menghadapi gelombang panas di negara mereka.
BACA JUGA : Gelombang panas di India Tewaskan 25 Orang, Begini Cara Warga Atasi Perubahan Cuaca Ekstrem Mematikan Ini

Inilah 5 Negara Eropa Barat Kewalahan Hadapi Gelombang Panas di Tahun 2022.

1. Prancis

Prancis merupakan salah satu negara Eropa Barat yang terdampak suhu panas parah sehingga harus mengeluarkan kebijakan tertentu.
Selain melarang acara di luar ruangan, dapartemen Gironde di sekitar Bordeaux juga melarang warganya untuk mengadakan acara publik di dalam ruangan tanpa AC.
Suhu di sebagian besar wilayah Prancis mencapai 40 derajat Celcius untuk pertama kalinya di tahun ini pada hari Kamis dan diperkirakan akan mencapai puncaknya pada hari Sabtu yang naik menjadi 41 hingga 42 derajat Celcius.
"Semua orang sekarang menghadapi resiko kesehatan," ucap Febienne Buccio pada radio France Bleu.

2. Spanyol

Sementara itu, Spanyol juga melaporkan suhu terpanas pada hari Jumat sehingga membuat otoritas pemerintah Spanyol mengeluarkan imbauan untuk menghindari paparan sinar matahari secara berlebihan.
"Hindari terlalu banyak terkena sinar matahari, hidrasi, dan rawat yang paling rentan sehingga mereka tidak menderita serangan panas," imbauan Pedro Sanchez selaku Perdana Menteri Spanyol di Madrid.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025
Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 16 April 2025
Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Selasa, 15 April 2025
Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Selasa, 15 April 2025
Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Selasa, 15 April 2025