Wisata

5 Rekomendasi Pantai Kulon Progo, Wisatawan Disuguhi Spot Menawan

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
rekomendasi pantai Kulon Progo
5 rekomendasi pantai Kulon Progo bisa jadi referensi berlibur dengan keluarga. (Foto: Unsplash/Sean Oulashin)

HARIANE – 5 rekomendasi pantai Kulon Progo memiliki sisi keindahan yang bisa dinikmati pengunjung dikala berlibur.

Tidak hanya dikenal sebagai kota pelajar, Yogyakarta juga diketahui sebagai kota wisata jujukan para wisatawan.

Yogyakarta memiliki segudang wisata alam yang kerap jadi sasaran wisatawan, salah satunya adalah beberapa pantai di Kulon Progo.

Seperti yang diketahui, pantai salah satu tempat liburan favorit para wisatawan. Pantai adalah tempat yang nyaman untuk healing sembari mendengar desiran ombak.

Para wisatawan asing atau lokal tidak perlu bingung mencari tempat healing ketika berlibur ke Kulon Progo, sebab daerah itu menawarkan beberapa pantai cantik dengan pemandangan yang menawan.

rekomendasi pantai Kulon Progo
rekomendasi pantai Kulon Progo, siap tawarkan destinasi menarik untuk wisatawan. (Foto: Unsplash/Nick Baker)

Oleh karena itu, sebelum rasa penasaran menjejali pikiran, diwartakan laman Sibakuljogja berikut 5 rekomendasi pantai Kulon Progo yang bisa dikunjungi saat liburan.

5 rekomendasi pantai Kulon Progo

1.       Pantai Trisik

Rekomendasi pantai Kulon Progo pertama adalah Pantai Trisik yang berlokasi di Banaran, Galur, Kulon Progo.

Diwartakan laman Dinas Pariwisata Kulon Progo, Pantai Trisik menawarkan nuansa pedesaan pesisir dengan pemandangan sunset dan sunrise menawan.

Selain itu, sebagai pusat konservasi penyu Pantai Trisik dijadikan sebagai sarana edukasi pengunjung.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB