Hobi

5 Rekomendasi Tontonan Anime di Netflix Februari 2023, Ada Chainsaw Man si Manusia Gergaji

profile picture Syarifatun
Syarifatun
5 Rekomendasi Tontonan Anime di Netflix Februari 2023, Ada Chainsaw Man si Manusia Gergaji
5 Rekomendasi Tontonan Anime di Netflix Februari 2023, Ada Chainsaw Man si Manusia Gergaji
HARIANE-Rekomendasi tontonan anime di Netflix berikut rilis Februari 2023 bisa jadi referensi tontonan seru untuk para penggemar serial animasi asal Jepang. 
Salah satu anime Netflix Februari 2023 adalah Chainsaw Man yang tersedia sebanyak 12 episode dalam 1 season. 
Selain Chainsaw Man, rekomendasi anime Netflix terbaru juga ada beberapa judul lainnya baik yang sudah familiar di antara penggemar maupun yang baru tayang. 

5 Rekomendasi Tontonan Anime di Netflix Februari 2023 :

1. Detective Conan: The Culprit Hanzawa (Season 1)

Rekomendasi tontonan anime di Netflix
Rekomendasi anime Detective Conan The Culprit Hanzawa. (Foto instagram/Netflix)
Rekomendasi tontonan anime pertama melalui jaringan Netflix yang tayang Februari 2023 adalah Detective Conan : The Culprit Hanzawa Season 1.
Sebuah spin-off detektif Jepang yang hingga kini masih menjadi tontonan favorit masyarakat, mulai dari anak kecil hingga orang dewasa.
BACA JUGA :
Rekomendasi Film Animasi Tahun Baru 2023, Cocok Ditonton Bersama Anak-anak
Dilansir dari Whats On Netflix, Detective Conan menceritakan mengenai aksi petualangan dan kejahatan yang tengah terjadi di Kota Beika. Sebuah tempat yang terkenal dengan kasus kriminal tingkat tinggi.
Serial anime ini ditayangkan sebanyak 12 episode dengan durasi setiap episode yaitu 25 menit. Pengisi suara yang terlibat di antaranya Shouta Aoi, Inori Minase, Minami Takayama, Wakana Yamazaki dan Rikiya Koyama.

2. Make My Day (Season 1)

Rekomendasi tontonan anime di Netflix
Anime Jepang Make My Day.(Foto instagram/make my day)
Serial anime selanjutnya yang dapat dijadikan rekomendasi tontonan pada Februari 2023 adalah Make My Day. Serial yang mengangkat genre fiksi ilmiah dan diperankan oleh Akio Ôtsuka, Kazuhiro Yamaji, Ayahi Takagaki, dan Masaomi Yamahashi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Kamis, 02 Mei 2024 20:11 WIB
TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

Kamis, 02 Mei 2024 19:53 WIB
Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 19:50 WIB
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Kamis, 02 Mei 2024 19:26 WIB
Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Kamis, 02 Mei 2024 19:21 WIB
Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Kamis, 02 Mei 2024 19:17 WIB
Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Kamis, 02 Mei 2024 18:22 WIB
Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Kamis, 02 Mei 2024 17:51 WIB