Berita , Olahraga

5 Rekor Maroko di Piala Dunia 2022 Jelang Semifinal, Cukupkah untuk Hadapi Les Bleus?

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
5 Rekor Maroko di Piala Dunia 2022 Jelang Semifinal, Cukupkah untuk Hadapi Les Bleus?
5 Rekor Maroko di Piala Dunia 2022 Jelang Semifinal, Cukupkah untuk Hadapi Les Bleus?
HARIANE – Sebagai negara yang bisa menembus babak semifinal, rekor Maroko di Piala Dunia 2022 terbilang cukup mencengangkan.
Rekor Maroko di Piala Dunia 2022 baik sebagai negara Arab maupun negara yang menjadi bagian dari benua Afrika, menjadikan tim ini disebut sebagai kuda hitam yang bisa menerobos dominasi tim Eropa.
Jelang laga melawan Perancis tanggal 15 Desember nanti, ketahui dulu rekor Maroko di Piala Dunia 2022 yang bisa menambah insight soal tim mana yang akan didukung masuk ke babak final nanti.
Dengan pencapaian luar biasa yang bisa dilihat hasilnya sekarang, bisakah The Atlas Lions juga melangkahi Les Bleus dan mengamankan predikat minimal sebagai runner up Piala Dunia 2022?
BACA JUGA : Pernyataan Ronaldo Usai Portugal Gagal di Piala Dunia 2022 Bikin Sedih Netizen, Pele dan Lebron James Ikut Berikan Semangat

Pencapaian dan Rekor Maroko di Piala Dunia 2022 yang Tak Terduga

Seperti diwartakan Qatar Moments, berikut adalah rekor yang saat ini telah diraih Maroko di ajang Piala Dunia 2022 sebagai negara Arab maupun Afrika:

1. Maroko Negara Arab Pertama yang Sampai Semifinal Piala Dunia

Maroko Melaju ke Partai Final
Maroko Melaju ke Partai Final. (Foto: Youtube/FIFA)
Fakta tim Maroko yang pertama adalah menjadi negara Arab pertama yang bisa maju sampai ke babak semifinal Piala Dunia sepanjang sejarah.
Sebelumnya, posisi tertinggi yang bisa diraih tim negara-negara Arab adalah pada babak gugur atau 16 besar. Maroko adalah negara pertama yang sampai ke perempat final hingga kini akhirnya ke semifinal setelah mengalahkan Portugal.

2. Maroko Negara Afrika Keempat yang Sampai di Babak Perempat Final

Sebagai negara Afrika, rekor Maroko di Piala Dunia 2022 adalah menjadi negara keempat yang bisa menyentuh babak perempat final.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB