Gaya Hidup , Kesehatan
6 Manfaat Wortel bagi Kesehatan Tubuh: Mengurangi Risiko Kanker Hingga Meningkatkan Kekebalan Tubuh
Riza Marzuki
6 Manfaat Wortel bagi Kesehatan Tubuh: Mengurangi Risiko Kanker Hingga Meningkatkan Kekebalan Tubuh
Antioksidan dalam wortel yaitu terdiri dari vitamin D yang juga memiliki fungsi sebagai sistem kekebalan tubuh. Vitamin C dapat mendukung kemampuan tubuh untuk melawan penyakit dan infeksi.
Vitamin A dalam wortel juga berfungsi sebagai kekebalan tubuh. Wortel juga mengandung vitamin K dan kalsium serta fosfat yang dapat membantu mencegah osteoporosis.
Manfaat wortel bagi kesehatan tubuh penting diketahui karena sayuran ini mengandung berbagai vitamin, serat, senyawa oksidan, dan kalsium yang berguna bagi tubuh. Konsumsi wortel baik untuk penderita diabetes karena dapat menekan peningkatan lonjakan gula darah.****