Artikel

6 Rekomendasi Kawasan Pecinan di Indonesia, Ada Toko Roti Berusia Ratusan Tahun

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
6 Rekomendasi Kawasan Pecinan di Indonesia, Ada Toko Roti Berusia Ratusan Tahun
6 rekomendasi kawasan pecinan di Indonesia dapat menjadi tujuan wisata saat perayaan tahun baru Imlek. (Foto: Unsplash/deni febriliyan)

HARIANE – 6 rekomendasi kawasan pecinan yang ada di Indonesia dapat menjadi tujuan wisata saat tahun baru Imlek yang jatuh pada 22 Januari 2023.

Rekomendasi kawasan pecinan ini menyediakan beragam spot wisata, deretan stan kuliner, bahkan festival yang memperkenalkan budaya Tiongkok kepada masyarakat.

Sehingga menjelang perayaan tahun baru Imlek 6 rekomendasi kawasan pecinan di Indonesia menjadi tempat yang dicari para wisatawan.

Kawasan pecinan sendiri tersebar di beberapa kota Indonesia, adanya tempat-tempat tersebut tentu tidak lepas dari unsur sejarah dan budaya Tiongkok yang ada.

Di sisi lain adanya kawasan yang pecinan dibuktikan dengan keberadaan arsitektur rumah dan banyaknya klenteng yang dibangun, sehingga hal ini menciptakan percampuran budaya yang luar biasa.

rekomendasi kawasan pecinan
6 rekomendasi kawasan pecinan di Indonesia menyuguhkan ornamen dan arsitektur khas Tiongkok yang menarik. (Foto: Unsplash/Hobi industri)

Melansir laman Traveloka 6, rekomendasi kawasan pecinan di Indonesia berikut ini senantiasa mengadakan festival saat perayaan Imlek dan deretan bazar kuliner.

1. Petak Sembilan, Pecinan Glodok, Jakarta

Rekomendasi kawasan pecinan pertama terletak di Jakarta, yakni Pecinan Glodok atau Petak Sembilan di Kecamatan Taman Sari, Jakarta Barat.

Kawasan yang telah dipercantik ini, jika ditilik dari sejarahnya merupakan area yang mewujudkan akulturasi budaya Tionghoa, Betawi, Sunda, serta Jawa.

Petak Sembilan memiliki gerbang khas pecinan yang istimewa, selain itu terdapat Kelenteng Toa Se Bio atau Vihara Dharma Jaya yang digunakan untuk beribadah dan tempat wisata.

Tidak hanya kelenteng, destinasi lain yang menarik adalah Pancoran Chinatown Point yang memiliki deretan toko pakaian, kuliner, obat China, dan lainnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025